PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Ajarkan Anak untuk Rajin Menabung Sejak Dini

Bualbual.com - Sudahkah Anda mengenalkan kepada anak tentang banyak manfaat yang di dapat dari menabung? Lalu bagaimana cara Anda mengajarkannya.
Tahukah Anda wahai ayah dan bunda? Mengajarkan menabung sejak dini kepada anak ternyata bisa membantu mereka tahu betapa pentingnya untuk menghargai uang sebesar dan sekecil apapun itu. Namun sayangnya hal ini memang tidak semudah yang di bayangkan sebelumnya.
Jangan khawatir bund? Meskipun memang kelihatannya berat dan terasa sulit, namun bukan berarti Mendidik anak agar rajin menabung sejak dini tidak penting lagi. no no no, jangan! Sebaiknya coba kita praktekkan tips yang satu ini.
Ajari anak bila dia ingin meminta sesuatu, Ingin sesuatu? "Menabunglah dulu
Mengajarkan hal ini akan membuat dia memahami tentang manfaatnya yang di dapat jika kita mau menabung, bukan berarti tidak menuruti sih, namun lebih kepada bagaimana cara kita mensiasatinya.
Paling tidak jika kita sudah memberikan contoh tersebut, sedikit banyak dia pasti bisa menerima dan memahaminya.
Usahakan memberikan uang tabungan atas nama dia sendiri
Ini di berikan kepadanya untuk menjaga kepercayaan, dengan melihat namanya yang tercantum dalam buku, paling tidak hal tersebut akan membuatnya merasa bangga. Dan disinilah anak Anda akan belajar yang namanya tanggung jawab.
Berusahalah untuk memberikan ia batasan
Uang jajan misalnya, berikanlah sedikit tekanan boleh beli-beli namun harus sesuai kesepakatan dengan jumlah uang segitulah kamu bisa beli sesuatu, intinya tidak selalu di kasih uang jajan. Disinilah yang di maksudkan tadi memberikan batasan uang jajan pada mereka.
Tidaklah harus selalu menuruti permintaannya
Mungkin harus belajar sedikit tega, ya meskipun tujuannya ingin membuat bahagia si kecil, akan tetapi lebih baik lagi jika dia tidak belajar konsumtif sejak usia dini.
Mulailah memberikan gambaran
Gambaran tersebut misalnya manfaat dari menabung jangka panjang. Sedikit berikan sharing bermanfaat kepadanya, jika kamu mau menabung segini kamu nanti bisa beli ini lhu? dan seterusnya, ini lebih baik dan bisa membuat dia faham akan suatu hal jika dia tahu manfaat jangka panjang yang di dapat.
Bagaimana menurut Anda, semoga dengan sedikit tips ini bisa membantu keluhan ayah dan bunda teratasi. Itu tadi yang bisa kami uraikan tentang betapa pentingnya Mendidik Anak Agar Rajin Menabung Sejak Dini
Berita Lainnya
KLHK Siap Membantu Pemprov Riau Atasi Karhutla
Terkait Deklarasi Dukungan Jokowi-Ma'ruf Amin, Bupati Inhil Penuhi Panggilan Bawaslu Riau
Nazarudin Minta Bupati Siak Tepati Janji Selesaikan Masalah, Polemik Pembagian Lahan Koperasi Sengkemang Jaya
Permudah Masyarakat, Kadis Capil Inhil Akan Buka Kembali Pelayanan di Kecamatan
Politik: Ma’ruf Amin Optimistis Menang 70%?
Gubernur Riau Serahkan Santunan Untuk Petugas Pemilu Yang Terkena Musibah
Sandiaga: Jangan Asal Blokir!, Saat Sambangi Kantor Jurdil 2019
Ratusan Mobil Dinas Mulai Parkir di Kediaman Gubernur Riau 'Dilarang Bawa Mudik'
Tempat Hiburan Zaman Now Satpol PP Inhil Angkut 21 Orang Tanpa Identitas
Demi Bantu Ibu Jualan Kue, Pria Ini rela Tinggalkan Profesi Gaji 135 Juta/Bulan
Takmir Larang dan Keberatan Prabowo Salat Jumat di Masjid Kauman
Sekda Inhil Said Syarifuddin Tutup Rapat Kerja Dinas Kesehatan