PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Tim Sat Narkoba Polres Rohil Ciduk Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu Di Warung

bualbual.com, (Rohil) Tim Sat Narkoba Polres Rohil telah berhasil menangkap pelaku penyalahgunaan Narkotika jenis sabu-sabu,penangkapan pelaku tepat disebuah warung yang terletak di Jalan lintas Riau Sumut Km (03),Kepenghuluan Bahtera Makmur,Kecamatan Bagan Sinembah,Kab.Rokan Hilir,tepatnya di depan klinik Bunda.
Pelaku penyalahgunaan Narkotika jenis sabu-sabu tersebut merupakan warga Kepenghuluan Bahtera Makmur,saudara Baktiar (47) tahun,Alias Pak Rika,yang beralamat di Jalan Lintas Riau Sumut,Km (05),Kepenghuluan Bahtera Makmur,Kecamatan Bagan Sinembah,Kab.Rohil.
Adapun barang bukti (Bb) yangcdi temukan di tempat kejadian perkara yaitu,delapan (8) paket sedang diduga narkotika jenis shabu shabu,lima belas (15) paket kecil diduga narkotika jenis shabu shabu,dua (2) buah kaca pirex,satu (1) sendok pipet plastik,satu (1) tas atau dompet kecil warna merah muda,satu (1) tas kecil warna hitam,uang sejumlah seratus enam puluh ribu (Rp.160.000),plastik bening kosong.
Kronologis penagkapan pelaku tersebut tepat pada hari Selasa tanggal 18 juli 2017,sekira Pukul 21.30 wib,diperoleh informasi bahwa,di depan klinik bunda terjadi penyalah gunaan Narkotika jenis shabu shabu,kemudian atas perintas Kasat Res Narkoba Akp Juliandi.SH, anggota melakukan penyelidikan,kemudian sekira Pukul 22.30 wib.
Dilakukan penangkapan terhadap satu (1) orang laki-laki yang mengaku bernama Baktiar Sirait Alias pak Rika Bin alm Abdul Hasan sirait,setelah itu dilakukan penggeledahan, ditemukan barang bukti (Bb) sebagaimana tesebut diatas,selanjutnya tersangka dan barang bukti (Bb) dibawa kepolres Rokan Hilir Sat Res Narkoba guna penyidikan lebih lanjut.(Rahmat ).
Berita Lainnya
Kapal Sembako Terbakar di Perairan Sungai Indragiri, Sungai Perak. Seorang ABK Dinyatakan Hilang
Di Cina Pelajar Indonesia Dapat Pelajaran Ideologi Komunis
Nunggak, PJU Bengkalis Terancam Diputus
Masuk Wilayah NKRI, TNI AU Roesmin Nurjadin Pekanbaru Paksa Mendarat Pesawat Asing
Motor Terjaruh Warga Selamatkan Diri Robohnya Jembatan Parit 6 Sungai Luar - Inhil
Tuntaskan Persoalan Honorer, Koalisi Rakyat dan Wakil Rakyat Nyatakan Dukung Revisi UU ASN
Jadwal Padat Ke Negeri Jiran Malaysia, UAS Batal Bersaksi di Sidang Joni Boy Pekan Depan
Terkait Korona, Pemkab Kampar gelar Konferensi Pers
Mendikbud Keluarkan SE, Pelaksanaan Ujian Nasional Tahun 2020 Dibatalkan, Kenaikan Kelas Tanpa UAS
Jelang Arus Balik Hari Raya Idul Fitri, Pesan Sekda : Hati-hati di Jalan
Wagubri Kukuhkan Pengurus DPP PKNR Masa Bakti 2019-2023
Warga Resah, Onggokan Korekan Paret, Di Badan Jalan Sudirman Duri