PILIHAN
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
11 Februari 2025
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
10 Februari 2025
Cagubri Nomor Urut 1 Keluhkan Kualitas Mikrofon Tak Jernih di Debat Kandidat Tahap II

BUALBUAL.com, Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Riau nomor urut satu, Syamsuar-Edy Nasution alami kejadian yang tidak mengenakkan. Wireless mic yang digunakan tidak mengeluarkan suara yang jelas, berbeda dengan Wireless mic pasangan lain.
Suara Syamsuar-Edy Nasution keluar tidak begitu jelas sejak pertanyaan pada segmen 1 dimulai. Hingga segmen 2 dilaksanakan, suara Syamsuar - Edy Nasution pun tidak keluar dengan jernih seperti paslon lainnya.
Pantauan di lapangan, berkali-kali konsultan pasangan Syamsuar-Edy Nasution dan LO Manajer mengutarakan kekecewaan kepada panitia pelaksana. Namun, kekecewaan tersebut tidak jiga kunjung dibenahi panitia pelaksana hingga segmen 2 berjalan.
Hal ini tentu menjadi preseden buruk dalam debat kandidat kali ini. Apalagi anggaran yang dikucurkan dengan menggunakan APBD Riau tidaklah kecil, mencapai ratusan juta.
Hingga berita ini diturunkan, debat kandidat calon Gubernur dan Wakil Gubernur Riau masih berlangsung. ***
Editor: ucu
Sumber: riauterkini.com
Berita Lainnya
Kemenpora Gandeng DPP PPMI Selenggarakan Festival Film Pendek Asian Games 2018
Saddam Dilengserkan Dari Ketua Umum HMI, Karena Lakukan Tindakan Amoral
Dukung Indonesia Sebagai Destinasi Menyelam Terbaik di Dunia
Pihak Keamanan Bandara (SSK) II Pekanbaru Amankan Sabu 1,5 Kg
Bintan Akan Bangun Air Mancur Menari Senilai Rp 12 Miliar di Kijang
Fadli Zon Minta Kapolda Riau Segera Dicopot
Karap di Bangku Cadangan, Akankah Pogba Hengkang Dari MU?
W3S Mantap: Masyarakat Kuindra Tegaskan Siap Memenangkan Wardan-SU
Tim Relawan Covid-19 UNRI Produksi Hand Sanitizer Upaya Cegah Mewabahnya Penularan Covid-19
Cegah Penyebaran Virus Corona 13.430 Napi dan Anak Dibebaskan
Ketum AJO Indonesia Berbagi Rahasia Peluang Bisnis Melalui Aplikasi Digital
Festival Colok Bengkalis Meskom Jadi Tuan Rumah Tajun 2018