PILIHAN
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
11 Februari 2025
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
10 Februari 2025
Bawaslu Riau sampaikan Hasil Pengawasan Pemilu ke Media Se-Riau

Bualbual.com, Bertempat di hotel gxGrand Suka Pekanbaru, Badan Pengawas Pemilu Provinsi Riau (BAWASLU) melaksanakan Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Umum yang dihadiri oleh insan pers se-Riau, Kamis (15/11). Acara dibuka pukul 10.00 Wib oleh Rusidi Rusdan, Ketua Bawaslu Provinsi Riau.
Hadir dalam acara itu Kepala Sub BagianTeknis Penyelenggaraan Pengawasan Pemilu (TP3) Nur Asni, beserta 2 Anggota Bawaslu Riau H.Amiruddin Sijaya kordiv Hukum, Data dan Informasi, dan Hasan Kordiv Organisasi dan SDM.
Dalam sambutannya pada pembukaan acara, Rusidi menyampaikan peran media yang penting dalam pengawasan pemilu saat ini dan mengucapkan terima kasih kepada awak media yang hadir, "Baik buruknya demokrasi ada di media, wartawan memiliki peran penting dalam sektor pengawasan pemilu" tuturnya.
Rusidi juga mengatakan bahwa Banyak informasi awal dugaan pelanggaran yang diterima Bawaslu, sebagian besar dari sahabat media.
Rusidi berharap agar kerjasama yang sudah terjalin ini antara Bawaslu dan media, lebih erat lagi.
Rusidi menerangkan bahwa saat ini Bawaslu Riau memfokuskan pengawasan pada 3 hal, yang menjadi poin penting antara lain Money Politics, Netralisasi ASN, Pemberitaan HOAX dan ujaran kebencian.
Rusidi mengajak awak media agar sama-sama menjaga keutuhan bangsa dengan tidak memberikan berita-berita bohong, dan melaporkannya jika menemukan dugaan pelanggaran pemilu.
Dalam kegiatan ini, Bawaslu juga menyampaikan sekaligus publikasi hasil pengawasan yang telah dilakukan Bawaslu Riau kepada 72 insan pers se-Riau . Hssil oengasan tersebut tertuang dalam materi-materi yang diberikan Narasumber dari pihak Bawaslu Riau.(rls)
Berita Lainnya
Minibus Gilas Sepeda Motor di Bengkalis, Dua Korban Luka Ringan
Hingga Hari ke-3, Baru 20 Orang CPNS Inhil Mencapai Passing Grade
DPR Berang, Pemerintah Tetap Naikan BPJS Kesehatan "Kami Tidak Mau Lagi Dibohongi"
Inilokasi Kempanye Perdana Syamsuar-Edy Natar Di Kab Inhil
Dua Pegawai KPK Jadi Korban Penganiayaan
Jalur Distribusi Sembako Tetap Dibuka, Jika Pekanbaru Lockdown
Riau Tunggu Hasil Evaluasi 25 Pejabat Eselon II dari KASN
Kena OTT, KPK Tangkap Bupati Purbalingga
Cegah Penyebaran Covid-19, DPD IPK Bersama DPP LIMPAN Bagikan APD ke Masyarakat
Polda Riau Tahan 3 Orang Tersangka Kasus Korupsi Pipa Transmisi di Inhil
BJ Habibie: 9 Pesan Kenegarawan dan Pemikiran Strategis Untuk Indonesia
Wabup Bintan Apresiasi, Komitmen Desa Atas Keterbukaan Informasi Pengalokasian Dana Desa di Setiap Tahun