PILIHAN
KPU RI, Bakal Cek Faktor Penyebab Input Situng Salah
BUALBUAL.com, Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan menelusuri alasan kesalahan input data dalam sistem informasi penghitungan suara (Situng). Hal ini seiring banyaknya laporan mengenai data Situng yang tidak sinkron.
Mereka akan menelusuri faktor-faktor penyebab data yang di-input berbeda.
"Nanti kita cek ya. Ini apakah terjadi kesengajaan atau human error atau tidak sengaja atau bagaimana," kata Arief kepada wartawan di Kantor KPU, Kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Minggu (21/4).
Namun demikian, Arief menilai masalah salah input data memang kerap terjadi setiap tahunnya. Biasanya, sambung dia, kesalahan terhadi karena kelalaian atau human error.
Menurutnya, kesalahan semacam itu merupakan hal yang wajar dan manusiawi.
“Kesalahan input itu biasanya murni karena faktor human error. Sangat manusiawi lah karena kerjaan mereka 24 jam," demikian Arief.
Sumber: RMOL.co
Berita Lainnya
Dua Kapal Diamankan saat Pindahkan BBM di Perairan Lingga
Khairul: Kiprah Generasi Milenial dalam Kancah Politik Tahun 2019
Rosman Hadiri Acara Peluncuran Karya Satu Guru Satu Buku di Jakarta
DPRD Minta Satpop PP Razia 'Kos-kosan Mesum' di Pekanbaru
Keroncongantar Asal Riau, Wakili Indonesia di kompetisi startup di Istanbul Turki
Lelang Perawan Berusia 14 Tahun, Pemilik Situs Nikahsiri.com Akan Dijerat Pasal Berlapis
Open Lowongan Kerja BUMN - RNI bagi S1 & D3, ditunggu sampai 3 April Baca disini?
BUAL MenPAN-RB: Tahun 2019 Penerimaan CPNS Sebanyak 250 Ribu
Bocor-Bocor! Dua Parpol Susul Usung Joko Widodo, Identitasnya?
Pemkab Inhil Mediasi PT BPLP dengan Kelompok Masyarakat Desa Seberang Sanglar
Hari Bhakti Adhyaksa ke-58 dan HUT Ikatan Adhyaksa Darmakarini ke-18,Kajari Inhil Ziarah ke Makam Pahlawan