PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Hadapi Pilkada 2020! Gerindra Riau Siap Berkoalisi dengan Parpol Apapun

BUALBUAL.com - Menyongsong Pilkada serentak tahun 2020 mendatang, Partai Gerindra Provinsi Riau mengaku siap berkoalisi dengan partai manapun dalam mengusung calon kepala daerah.
Fungsionaris DPD Partai Gerindra Riau, Marwan Yohanis mengatakan, meskipun masih sangat kental dengan nuansa Pilpres antara kubu capres 01 dan 02, akan tetapi di Pilkada tidak ada partai politik di Riau yang bisa mengusung kadernya sendiri.
"Sikap terbuka ini dilakukan Gerindra karena, tidak ada partai politik di Riau yang bisa mengusung kadernya sendiri. Untuk itu, kita terbuka sama partai manapun," kata Marwan, Selasa (9/7/2019).
Ia mengatakan, partai manapun tersebut juga tak menutup kemungkinan akan berkoalisi dengan partai yang berseberangan di luar koalisi Indonesia Adil Makmur di Pilpres lalu.
"Asal untuk kemajuan daerah," kata Marwan lagi.
Mantan Ketua DPD Gerindra Riau ini juga menuturkan, dalam waktu dekat pihaknya akan mulai fokus pada persiapan-persiapan jelang Pilkada serentak 2020 di sembilan daerah di Provinsi Riau.
"Kita sedang melakukan persiapan mendata daerah-daerah yang difokuskan untuk mengusung kader sendiri, dan membangun koalisi," tukasnya.
Sumber: cakaplah
Berita Lainnya
Bupati Wardan Akui Banyak Pedangan Selama Ramadhan Meningkat Perekonomian Masyarakat Inhil
Gara-gara Tulisan Nama Jalan Ini Para Netizen Inhil Bikin Heboh
Said Syarifuddin: Bantah Keras "Demi Allah Demi Rasulullah" Saya Tidak Pernah Mengendalikan Paket Proyek di Inhil
Polisi Telisik Komunikasi Relawan Prabowo, Soal Hoaks Surat Suara
Sekda Inhil Said Syarifuddin Buka Kegiatan MTQ ke-48 Kecamatan Mandah
Suara PPP Merosot di Riau, Bupati Mursini: karena Kasus Romy dan Dualisme
Kenapa Lukisan Mona Lisa Special Banget?
Terungkap: Dibalik Tertangkapnya Anas Ma'amun Sampai Tertipu Zaini Ismail Rp. 3,2 Miliar
Makin Berlarut, Mahasiswa Keluhkan Beasiswa YBM PLN yang di Kelola Ikadi Riau
Selama Sembilan Jam Jalani Pemeriksaan, Muka Ahok Terlihat Kelelahan
Jajaran Pemkab Inhil Ucapkan Selamat Atas Pernikahan Putra Bungsu Bupati, HM Wardan
Polres Inhil, Menyediakan Bilik Sterilisasi Untuk Para Pengunjung dan Personil