PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Lomba TTGN Kepri Dapat Peringkat 3 Unggulan

BUALBUAL.COM|BENGKULU - Kegiatan Teknologi Tepat Guna Nasional ke XXI tahun 2019 digelar di Provinsi Bengkulu mulai tanggal 21 – 25 September 2019.
Pegelaran TTGN yang kali ini dipusatkan di Sport Center dengan mengambil tema ‘Melalui gelar TTGN, kita tingkatkan inovasi teknologi perdesaan menyongsong industri 4.0.’
TTGN merupakan Event Nasional Tahunan sejak Tahun 1999 yang bertujuan untuk mempercepat alih teknologi dari inventor atau penemu TTG kepada masyarakat, khususnya pelaku TTG di desa.
Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Dukcapil Kepri Sarsidon mengatakan Provinsi Kepri mendapat juara 3 Teknologi Tepat Guna Unggulan Tingkat Nasional yaitu sabun limbah Sagu atas nama Rizka wahyuni dan Fauziah.
“Pemenang diumumkan pada saat penutupan Gelar Teknologi Tepat Guna Tingkat Nasional di Bengkulu, Rabu sore,” kata Sardison, Bengkulu, Rabu (25/9).
Berikut urutan masing-masing pemenang pada TTGN XXI di Bengkulu; Juara pertama Bali (distributor air pedesaan sistem isap, inovasi I. Made Saputra Yasa), Juara dua Jawa Barat (kompor aksi inovasi Saut Marpaung) dan juara ketiga
Kepulauan Riau (sabun limbah sagu, inovasi Rizka Wahyuni dan Fauziah).
Sedangkan juara Harapan satu berhak diterima provinsi Banten (sistem timbang ternak otomatis karya Beni Maulana), Harapan kedua DKI jakarta (teroisis sampah rumah tangga karya Budiono) dan harapan tiga provinsi Bengkulu (mesin ruller kopi, karya Eko Susilo)
Sardison mengatakan, disamping mendapat juara 3 TTG Unggulan, inventor Kepri juga lulus seleksi administrasi untuk lomba NYIA yg diadakan oleh LIPI. Bulan depan yang bersangkutan akan ikut lomba, atas nama Sandi dengan inovasinya cabe smart revolution 2 dari Kabupaten Natuna
“Bersamaan dengan itu syukur Alhamdulilah pemandu stand Favorit juga dari Kepri utusan Kota Tanjungpinang dengan produk inovasi cigbrick dan
Pemandu stand Favorit atas nama Saripudin,” ungkapnya.
Penulis : Pian/red
Berita Lainnya
Dosen Hukum Pidana UNRI Erdiansyah SH, MH: Praperadilan Plt Bupati Bengkalis Sah-Sah Saja, Karena Diajukan Sebelum Ditetapkan DPO
Ruas Jalan di Tembilahan Rusak Parah, Dinas PUPR Riau Segera Perbaiki
Mantan Kepala Desa Igal Bapak H. Ali Hanfiah Meningal Dunia di RSUD Pekanbaru
Messi Ingin Bermain Di Klub Impiannya Ini
Sebanyak 280 Unit Komputer Dipersiapkan BKPSDM Inhil untuk Tes SKD CPNS
Jaksa Periksa PPHP Terkait Proyek Pembangunan RSP UR
Terbentur Kasus Hukum, Faisal Aswan Gagal Jadi Calon DPD, dan Berencana Uji Materi PKPU 14/2018
Disdik Inhil Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Paket Kesetaraan Paket A,B dan C
Tragis ! Hujan Darah Di Pekan Arba Tembilahan Bualbual.com, -
40 Tokoh Indonesia di Undang Raja Salman Naik Haji
Gerakan 1.000 Advokat untuk Kemanusiaan Datangi Polda Riau 'Terkait Kasus Penganiayaan di Rohil'