PILIHAN
Kapolres Bengkalis AKBP Sigit Adiwuryanto, Gelar Gerakan Serentak Penghijauan Penanaman Pohon Di Mako Polres
Bengkalis,(Bual Bual.Com) -Jajaran Polres Bengkalis wujudkan dan berperan aktif, yang peduli akan Alam Semesta, Hal ini diwujudkan dengan Gerakan Penghijauan Penanaman Pohon Serentak diseluruh Jajaran maupun Bhayangkari Polres Bengkalis.
Kegiatan yang berlangsung (Jum'at, 10/01/20) di Areal Mako Polres Bengkalis, langsung dipinpin Kapolres AkBP Sigit Adiwuryanto, S.I.K.MH. dan Waka Polres Kompol Kurnia Setyawan S.I.K.
"Giat hari ini wujud nyata Seluruh Jajaran dan Bagian (Bhayangkari) yang ada di Polres Bengkalis, secara serentak melakukan Gerakan Penghijauan Penanaman Pohon, yang sangat besar mamfaatnya demi kelestarian alam dan lingkungan,"pungkas Sigit Adiwuryanto.
Terlihat Seluruh Jajaran/Staff yang hadir, dalam melaksanakan Gerakan Penghijauan Penanaman Pohon sbb:
1. Para Kabag, Kasat Dan Perwira Polres Bengkalis.
2. Anggota Bag Sat Dan Sie Polres Bengkalis.
3. Anggota Polwan dan ASN Polres Bengkalis.
"Selama Giat berlangsung suasana akrab, aman dan kondusif, inilah jati diri Polri sebagai Pengayom, kompak, serta jadi
panutan bagi masyarakat,"tutup Humas Polres AKP Buha Purba***(rat)
Berita Lainnya
Jelang Perayaan Natal dan Tahun Baru, Ketua PCNU Inhil Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan
Bupati HM. Wardan Pimpin Rapat Penyelesaian Permasalahan Konflik Lahan Masyarakat dengan PT. IJA
Polisi Pukul Mundur Siswa SMA Ke Pasar Palmerah Dengan Gas Air Mata
Catat!!! Ini Waktu dan Tahapan Seleksi CPNS 2018
Diikuti dari Berbagai Kabupaten, Lomba Kicau Mania SSBC Bersama Koramil 03/Tempuling Berlangsung Meriah
Pekanbaru Dumai dan Pelalawan, Masih di Selimuti Kabut Asap
Dewan Riau Pesimis Tol Pekanbaru - Dumai Rampung 2019
HM. Wardan Buka Kegiatan Jambore PKK Se-Kab Inhil Tahun 2017
Zurnalis. ST: Pantai Solop Memiliki Potensi Kawasan Aristektur Pesisir, Pemda Inhil Harus Jaga untuk jangka panjang!
BPS: Nilai Tukar Petani Riau Alami Merosot
Berita Terbaru Tes CPNS 2018: Peserta SKB Segera Diumumkan