PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Berkunjung ke Rumah Pintar KPU Inhil, SDN 032 Tembilahan Belajar tentang Demokrasi dan Pemilu

BUALBUAL.com - Rumah Pintar Pemilu (RPP) Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) kabupaten Indragiri Hilir mendapat kunjungan dari Sekolah Dasar Negri (SDN) 032, Rabu (22/01/2020) pagi di kantor KPU Jalan K. Hajar Dewantara Tembilahan.
Sebanyak 19 murid SDN 032 Tembilahan ini didampingi guru mendapatkan berbagai materi kepemiluan oleh Komisioner KPU. Selain diajarkan tentang pengetahuan kepemiluan dan demokrasi mereka juga di perkenalkan tentang sejarah pemilu, tata cara pemungutan dan penghitungan suara serta menonton film-film tentang demokrasi dan pemilu.
Pada kesempatan itu juga, murid SDN 032 yang rata rata sudah kelas 6 ini sangat antusias mengikuti acara ini serta berdiskusi tentang KPU. Pada kesempatan itu juga murid SDN 032 ini melihat dan menyaksikan seluruh ruangan Rumah Pintar Pemilu (RPP) kabupaten inhil.
Ketua KPU Inhil H Herdian Asmi SH menyambut baik kunjungan rombongan SDN 032 Tembilahan dan tak lupa juga berterimakasih sudah berkunjung ke rumah Pintar KPU Inhil.
"Saya berharap semogga kunjungan ini dapat menambah pengetahuan dan menjadi pengalaman belajar yang menyenangkan di luar kelas,"ucap ketua KPU Inhil.
Sementara itu Hj Hasni Novriana selaku Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan SDM mengajak semua lapisan masyarakat khusunya di kabupaten inhil untuk melihat serta berkunjung langsung ke Rumah Pintar KPU Inhil.
"RPP KPU inhil ini terbuka untuk masyarakat luas yang ingin mendapatkan informasi khususnya tentang demokrasi dan kepemiluan seperti yg di lakukan oleh SDN 032 tersebut,"ucap Hj Hasni Satu satunya Komisoner perempuan di KPU Inhil.
Berita Lainnya
Satpol Airud Bengkalis Musnakan, 300 Karung Bawang Bombay Ilegal
Mantap.. Polsek Mandah Amankan Tersangka Begal Perhiasan Emas di Desa Bedari Tanjung Datuk
Untuk Bayar Tunggakan Pajak Mobil Dinas Pemprov Riau Diusulkan di APBD Perubahan
Berbagi Info Inilah 8 Bahaya Kurang Tidur Bagi Kesehatan Anda
Asap Semakin Pekat, 1.495 Warga Inhil Terserang ISPA
Dibandingkan Kemarin, Titik Panas di Riau Hari Ini Turun
Kadin, Akan Alirkan Listrik di 12.695 Desa Se Indonesia
Jalin Silaturahmi dengan Insan Pers, Dandim 0314 Inhil: Awak Media Berperan Penting Dalam Akselerasi Pembangunan Daerah
Lagi Lagi PKS PCR Sebanga Tragis, Ketua PUK SPTD Alek Siregar, Diamankan Polsek Mandau
Waw ... 300 Mobil mewah untuk Raja Salman dan Rombongan disiapkan
Seorang Pria Ditemukan di Atas Kasur Sudah Tidak Bernyawa Lagi, di Kelurahan Tembilahan Hulu
Ketahuan Buang Sabu ke Lobang WC, Warga Kampar ini Ditangkap