PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Pembukaan STQ Ke-49 Desa Igal Resmi di Buka, Iskandar: Pinta Orang Tua Dorong Anak-anak untuk Rajin Mengaji

BUALBUAL.com - Pembukaan Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) Ke 49 Tahun 2020 tingkat Desa Igal Kecamatan Mandah yang diselenggarakan oleh Pemerintah Desa Igal berlangsung meriah dan ramai. Senin, 02/03/ malam.
Pembukaan STQ diselenggarakan di Kuala puleh - kantin pasar igal Desa Igal. Turut hadir Camat Mandah Junaidi S.Sos dan Jajarannya, Kepala Desa Igal slbeserta staff, Ketua BPD, Tokoh Pemuka agama, Tokoh masyarakat, Tokoh Pemud, Dewan juri STQ, Tamu undangan, dan masyarakat Igal yang sangat antusias.
[caption id="attachment_79253" align="aligncenter" width="300"]
Foto : Pembukaan STQ Ke 49 Desa Igal Tahun 2020[/caption]
Ketua panitia menyampaikan untuk peserta STQ Desa Igal adapun peserta alhamdulliah untuk anak-anak Desa Igal banyak sekali yang berprestasi dan peserta dalam stq ini, kalau sebelumnya untuk peserta MTQ desa untuk diutuskan ke kecamatan yg di laksanakan melalui LPTQ Desa.
[caption id="attachment_79252" align="aligncenter" width="300"]
Foto : Pembukaan STQ Ke 49 Desa Igal Tahun 2020[/caption]
“ Alhamdulillah dengan banyak peserta kita yang telah memahami dan mempelajari Al – Qur’an, Tajwid, hifzil hingga dapat melaksanakan seleksi STQ ini semua atas kerja sama atas lapisan masyarakat khusunya masyarakat Desa Igal untuk terlaksanakan STQ ke 49 Desa Igal.
[caption id="attachment_79250" align="aligncenter" width="300"]
Foto : Pembukaan STQ Ke 49 Desa Igal Tahun 2020[/caption]
Seleksi STQ ini bertujuan untuk mencari peserta akan kita utuskan ditingkat kecamatan yang akan di bawak ke MTQ Kecamatan.” Ujarnya Kades Igal Iskandar.
"Pembukaan STQ Ke 49 Desa Igal di buka langsung oleh camat mandah bapak Junaidi S.Sos."
“Dengan adanya STQ setiap desa ini anak-anak bisa ditampil dan menjadi motivasi agar giat dalam membaca al-Qur’an, menjadi mental akan lebih bagus kedepannya dengan memberikan motivasi dalam sistem pembinaan akan datang, mulai dari Paud Tk – SD.
[caption id="attachment_79248" align="aligncenter" width="300"]
Foto : Pembukaan STQ Ke 49 Desa Igal Tahun 2020[/caption]
Kepada orang tua ingatlah selalu berikan dorongan kepada anak – anak kita agar rajin mengaji dirumah juga bisa dicari guru mengaji atau langsung ke masjid dan mushola dan juga seluruh masyarakat serta pemuda-pemudi agar lebih mencintai Al-Qur’an, budayakan lagi magrib mengaji.” Kades Igal Iskandar. (Ucu)




Berita Lainnya
Situasi Memanas! Kini Giliran China Kirim 2 Kapal Coast Guard Tambahan ke Natuna
Hebohkan Penumpang KRL Muncul Tayangan Porno di Stasiun
Dinkes Inhil Rapat Koordinasi HKN ke-55, 'Generasi Sehat, Indonesia Unggul, Sehat Milik Kita'
Lima Berkas Tersangka Korupsi Alkes RSUD Arifin Achmad di Limpahkan ke Pengadilan
Tolak Bantuan Pemerintah, RT/RW Akui Data Tidak Sesuai
Surau di Teluk Pinang Inhil Ambruk Saat Khusyuk Sholat Tarawih
Pemkab Lampura Gelar Audensi Dengan KWRI
Bupati Wardan Buka Musda IKA UR Kab Inhil
Kodim 0314 Inhil Gelar Kegiatan Menembak Tepat Sasaran
Polisi Hentikan Proses Hukum Andi Arief, Tak Ada Barang Bukti Narkoba
Kerusakan Jalan Jadi Perhatian yang Ekstra Pemprov Riau
Bukan Gertak Sambal, Anggota DPRD Laporkan Pengadilan Negeri Siak ke Komisi Yudisial