PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Antisipasi Merbaknya COVID 19, Seluruh Ruangan DPRD Riau Disemprot Desinfektan

BUALBUAL.com - Mengantisipasi merebaknya penyebaran virus corona (covid 19), seluruh ruangan yang ada di DPRD Riau dilakukan penyemprotan desinfektan. Mulai dari seluruh karpet ruangan hingga hingga peralatan yang ada seperti meja, kursi, lemari dan lainnya.
Hal ini diakui oleh Plt Sekretaris Dewan (Sekwan) Riau, Muflihun saat dikonfirmasi via selulernya, Selasa (17/03/2020).
"Yah, kita semprot seluruh ruangan yang ada. Ini langkah antisipasi yang kita lakukan, baik ruangan Paripurna, Komisi-Komisi, Fraksi-Fraksi, Medium dan ruang Sekretariat lainnya," sebutnya.
Sementara itu saat dikonfirmasi langkah ini juga ada kaitannya dengan pemberitaan anggota dewan DKI Jakarta yang suspect setelah melakukan kunjungan kerja ke DPRD Riau, mantan Kasubag Risalah dan Persidangan DPRD Riau ini membantah. Menurutnya bukan lantaran itu, ini dalam menjalankan instruksi atau himbauan baik dari Presiden maupun Gubernur terkait antisipasi virus mematikan ini.
"Bukan masalah itu, tapi ini langkah antisipasi kita. Apalagi sudah ada instruksi atau himbauan baik dari pak presiden maupun pak gubernur sebelumnya dalam upaya antisipasi dan penyebaran virus corona," sebutnya memberikan penjelasan./(MCR)**
Berita Lainnya
Dorong Percepatan Realisasi Program BBM, Abdul Wahid Tinjau Lokasi Pembangunan SPBU Satu Harga di Kec Mandah
H Siantar Reses Di Basis Mantan Anggota DPRD Abi Bahrum Di Kel.Pematang Pudu
DPRD Riau Mengaku Kesulitan Bayar THR ASN, Dengan Rasionalisasi Dana APBD Rp1,7 Triliun
Dilantik Langsung Oleh Wakajati Riau, Kodias Pasaribu Jabat Posisi Wakil Ketua DPRD
Mahasiswa Kepri Gelar Aksi Demo di Kantor DPRD, Tolak Revisi UU KPK
Dua Anggota Bhabinkamtibmas Polres Inhu Terima Penghargaan dari Anggota DPR-RI
Sabtu Pradansyah Sinurat Segera Dilantik sebagai Ketua DPRD Inhu
Dua Kali Diskors, Sidang Paripurna DPRD Riau Gara-gara Anggota Dewan Teken Absen tapi Tak Masuk Ruangan
Serahkan 667 Paket Mesin Berbahan Bakar Gas Untuk Nelayan Kampar, Abdul Wahid Yakin Nelayan Semakin Produktif
Silahturahmi ke DPRD Riau, LAM Pekanbaru Berencana Beri Gelar Adat ke Agung Nugroho
DPRD Minta Pemprov Bangun Pelabuhan Ekspor
Sidang Paripurna PAW, Wansori Dilantik Sebagai Ketua DPRD Lampung Utara