Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
Mulai Hari Ini, Akan di Mulai Operasi Keselamatan Muara Takus 2020

BUALBUAL.com - Mulai hari ini tanggal 6 April Sampai dengan tanggal 19 April 2020, Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Inhil akan menggelar Operasi Keselamatan Muara Takus 2020, guna melakukan pencegahan dan memutus mata rantai penyebaran virus Corona (Covid-19) di kabupaten Indragiri hilir.
AKP Rosna menjelaskan bahwa Polri didukung instansi terkait, terhitung mulai tanggal 6 April 2020 sampai dengan tanggal 19 April 2020 selama 14 hari kedepan di seluruh wilayah negara kesatuan republik Indonesia, diselenggarakan Operasi Kepolisian secara mandiri kewilayahan ‘’Keselamatan-2020’.
Rosna menambahkan Operasi ini dalam bentuk Kamseltibcarlantas dengan mengedepankan giat preemtif dan preventif guna meningkatkan simpati masyarakat terhadap Polantas dalam rangka pencegahan Virus Corona (COVID-19), dengan melaksanakan giat binluh kepada seluruh masyarakat terhadap bahaya Virus Corona (COVID-19) berupa giat sosialisasi, penyuluhan melalui pemasangan spanduk, banner, baliho, penyebaran leaflet dan stiker serta melalui media cetak, elektronik dan medsos.
"Tetap Patuhi Peraturan Lalu lintas dan utamakan keselamatan sebagai kebutuhan,"tutup Rosna.
-Sat Lantas Polres INHIL-
Berita Lainnya
HM. Wardan Kukuhkan 33 Paskibra Upacara Proklamasi Kab Inhil Tahun 2017
Gubri Temukan Harga Bawang Putih Naik, Sidak Jelang Ramadan ke Pasar
Mayoritas Peserta Pawai Idul Adha Sesalkan Sikap Apatis Kesra
Wajar Guru Sertifikasi di Pekanbaru Unjukrasa
Pemilik Rugi Rp90 Juta, Depot Air Minum Terbakar
MUI: Pecat Ahmad Ishomuddin Setelah Menjadi Saksi Sidang Ahok
Dua Warga Ditetapkan DPO oleh Polres Meranti, Diduga Sebagai Penadah
Riau Urutan 11 Nasional, Ada 5.859 Kasus HIV/AIDS
Inilah Identitas Dua Penusuk Menko Polhukam Wiranto
Merugikan Negara Rp1,3 Miliar, Korupsi SPPD Fiktif, Tiga PNS Dispenda Riau Diadili
Ketahuan Buang Sabu ke Lobang WC, Warga Kampar ini Ditangkap
Jual Ganja, 2 Orang Pria di Tembilahan Ditangkap Polisi