Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Jumat Amal, Polsek Tembilahan Hulu Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran

BUALBUAL.com - Kegiatan Jumat Amal Polsek Tembilahan Hulu kepada masyarakat yang terkena musibah Kebakaran di Jalan H. Arief Gg Kampung Baru I Kelurahan Tembilahan Hulu- - Inhil, Jumat (08/05/2020).
Bantuan diserahkan langsung oleh Kapolsek Tembilahan Hulu, AKP Rhino Handoyo kepada 3 KK korban kebakaran. Adapun bentuk bantuan yang diserahkan berupa Beras 30 Kg, Minyak Goreng 3 Kg, Telur 3 papan, dan Mie instan 3 kardus.
Menurut Kapolsek Tembilahan Hulu, AKP Rhino Handoyo mengatakan, dengan adanya Jumat Amal ini kita dapat peduli dengan sesama, yaitu mengurangi beban saudara-saudara kita yang tertimpa musibah kebakaran serta menjalin silahturahmi yang baik kepada masyarakat dan membentuk sinergitas kemitraan Polri terhadap masyarakat.
Kapolsek Tembilahan Hulu, AKP Rhino juga menyatakan keprihatinannya atas musibah yang terjadi dan berharap para korban tabah menghadapi cobaan tersebut, serta mendapat hikmah yang terbaik dari Allah SWT.
"Yang kami berikan ini mungkin tidak ada nilainya dengan apa yang dialami oleh bapak dan ibu, tapi mudah-mudahan dapat sedikit meringankan beban bapak dan ibu," terangnya.
Berita Lainnya
Kontraktor Lampura Keluhkan Sistem Barjas, Server Lelang LPSE Tidak bisa Upload Penawaran
Polwan Polresta Tanjungpinang Gelar Bakti Sosial
Gema Ramadhan 1444 H, IAI PKDP Tebar Sembako Peduli Dhuafa
Nenek Kida, Seorang Wanita Usia Senja di Riau Belum Tersentuh Bantuan Pemerintah Daerah
Muhammad Nasir berhasil Wujudkan Aspirasi Masyarakat Ke DPR-RI 28 Tiang listrik terpasang di Inhu
PT. PCR Sebanga Berbagi Dengan Anak Yatim
Peringati Hari Sumpah Pemuda, Polres Lingga Bagikan 200 Paket Sembako
YBM PLN UP3 Rengat Berikan Bantuan Pengobatan Katarak Warga Inhil
BPJS Ketenagakerjaan Cabang Purwakarta dan Subang Rutin Setiap Tahun Berbagi kepada Anak - anak Yatim
Peringati HUT Ke -44 X-20 KB FKPPI Kabupaten Purwakarta Gelar Syukuran
Jelang Ramadhan, Bhayangkari Cabang Bintan Gelar Baksos kepada Warakawuri
PROGRAM CSR PERMATA CERDAS PT.PAA- Duri Bantu Siswa/i SMKN 3 & 2 Mandau