Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Abdul Wahid Pinta PLN Berikan Keringanan Tagihan Listrik yang Membengkak Selama Covid-19

BUALBUAL.com - Komisi VII DPR RI kembali menggelar Rapat Dengar Pendapat dengan Direktur Utama PT PLN (Persero) di ruangan Komisi VII setelah menerima banyaknya pengaduan dari masyarakat terkait melambungnya tarif tagihan listrik selama pandemi Covid-19, Rabu (17/6/2020).
Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa, H. Abdul Wahid saat memyampaikan tanggapannya dalam pertemuan tersebut meminta pihak PLN agar memberikan keringanan terhadap tagihan listrik yang memberngkak selama pamdemi terjadi.
"Banyak masyarakat mengeluhkan soal naiknya tagihan listrik ini pak dirut, saya berharap ada kebijalan relaksasi dari PLN yang dapat meringankan beban mereka, minimal selam 6 bulan kedepan mereka dapat menyicil tagihan yang naik selama pandemi terjadi, sehingga tidak begitu terasa bebannya," jelas Politisi asal Riau ini
Selain itu, Wahid juga meminta mengecek ulang pencatatan meter dari petugas lapangan PLN, mengingat adanya keluhan masyarakat yang merasakan kenaikan yang tidak wajar dari tagihan biasanya.
"Kalau kenaikan 20 hingga 30% mungkin wajar, karna banyak yang bekerja dirumah, tapi ada juga yang mengeluh naiknya sampai 100% dari tagihan biasa mereka, ini mungkin perlu di cek ulang pak Dirut," lanjutnya.
"Tapi saya aprisiasi kinerja PLN yang selalu merespon cepat jika ada masalah-masalah yang terjadi dilapangan" ungkap Wahid.
Sebelumnya Dirut PLN, Zulkifli Zaini memaparkan tentang progres kenirja PLN tahun 2020 yang akan mengutamakan kehandalan pembangkit dan Pemerataan Pendistribusian jaringan, termasuk juga penjelasan kebijakan PLN menerapkan metode pencatatan meter melalui asumsi rata-rata selama pamdemi terjadi.
Berita Lainnya
Hadapi Wabah Corona, Ketua DPRD Mendesak Pemkab Inhil Segera Siapkan Dana Stimulus Ekonomi Rakyat
Melihat Secara Langsung, Komisi III DPRD Bengkalis Prihatin dengan Kondisi Asrama Mahasiswa di Bogor
Ucapan Dodi Irawan Dari Kampung Baturijal, Salam Bakaghojoo untuk Ketua PAN Riau yang Baru
Mantan Bupati Rohul: Copot Kepala Sekolah, dan Tahan Ijazah Siswa 'Malu kita, Melayu itu Islam'
Anggota DPRD Asmadi Dukung Pemda Masukan Festival Menongkah Desa Bekawan Didalam Event Tahunan Kabupaten
Wakil Ketua DPRD Inhil, Pinta Pemda Tindak Tegas Masyarakat yang Tidak Pakai Masker
Istri Mantan Gubernur Riau: Masyarakat Inhil Keluhkan Masalah Infrastruktur dan Ekonomi
H Dani Nursalam Buktikan Komitmennya Kawal dan Perjuangkan Pembangunan Jalan Provinsi di Kab Inhil
Ini Bahasan Rekomendasi LKPJ Tahun 2020 Terhadap Pemkab Lampung Utara
DPRD Bengkalis: Hasilkan Perencanaan yang Berkualitas, Transparan dan Akuntabel
Kasus Dugaan Gratifikasi dan Penyuapan Masih Berlanjut, NJ Anggota DPRD Riau Terancam Jadi Tersangka
Pertemuan LGBT Asean di Jakarta, DPD: Tutup Semua Akses dan Perizinan