Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
Bupati Buka Seminar Umum IDI Cabang Rohil Tetap Dengan Protokol Kesehatan

BUALBUAL.com - Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Rohil kembali adakan seminar umum dengan tema 'Tantangan Hidup New Normal di Masa Covid-19' di Gedung Misran Rais, Jalan Utama Bagansiapiapi, Kamis (18/06/2020).
Kegiatan seminar IDI cabang Kabupaten Rokan Hilir dibuka langsung oleh Bupati Rokan Hilir H.Suyatno Amp dan dihadiri ketua IDI Rohil Dr. Suratmin, Ketua DPRD Rokan Hilir Maston, Kejari Rokan Hilir Gaos Wijaksono ,SH.MH, Dandim 0321/Rohil, Kapolres Rohil yang diwakili oleh Kapolsek Bangko Kompol Sasli Rais, kepala pejabat tinggi tingakat Pratama serta para peserta seminar umum.
Dalam seminar tersebut sebagai pembicara Dr. Moris, S.nst .SpP, Dr. Mawardi, SpPK, serta Dr. Mahmod Fauzy, SpPD, Finasim.
Dalam laporannya ketua panitia Seminar umum IDI cabang Rokan Hilir menyampaikan Kabupaten Rokan hilir berada di zona hijau dan untuk itu IDI Rokan Hilir mengadakan seminar umum.
Sementara itu ketua IDI Cabang Rohil, Dr. Suratmin dalam sambutannya bahwa pada hari ini IDI Cabang Rohil mengadakan seminar untuk masyarakat umum bertatap muka dengan memperhatikan protokoler kesehatan maupun melalui aplikasi secara online, dan secara nasional penderita positif Covid 19 di Indonesia cukup besar, ini sangat luar biasa dan bukanlah suatu konferansi tetapi ini adalah hal yang nyata.
"Alhamdulillah di Kabupaten Rohil masih berada di zona hijau dan ini juga bukanlah hal yang harus berhenti sampai disini namun kita tetap waspada serta mematuhi pratokol kesehatan," jelasnya.
Bupati Rokan Hilir dalam sambutannya mengatakan, seminar IDI cabang Rokan Hilir yang digagas oleh IDI Rohil dimasa Covid-19 di masa New Normal pandemi Covid 19 sangatlah penting karena persoalan Covid 19 ini secara nasional sangatlah memprihatinkan walaupun di Kabupaten Rohil masih berada di zona hijau namun kita tetap waspada karena kita tidak tau. Virus Corona bisa menular kapan saja, kalau kita tidak memperhatikan atas himbauan protokoler kesehatan dan juga kita harus tetap waspada. Bagi masyarakat juga diminta kesadaranya untuk melaporkan diri baik datang maupun pergi keluar Kabupaten Rohil agar cek ke Puskesmas untuk memastikan kesehatan kita.
Bupati Rokan Hilir juga menyampaikan serta memberikan apresiasi yang setinggi tingginya pada acara seminar ini dan kepada para dokter yang bekerja siang-malam dalam menangani pasien serta menerima keluhan di masa pandemi Covid 19 ini.
Bupati Rohil juga menghimbau kepada masyarakat agar selalu kompak serta memberikan edukasi dalam mengatasi pandemi Covid 19 ini di masa New Normal.
Berita Lainnya
Disdalduk-KB Umumkan Hasil Seleksi Administrasi Tenaga Penggerak Desa
Lantik Pusdatin Puanri Kuansing, Septina: Kita Ibu-ibu Hebat, Mari Kita Dedikasikan dan Kontribusikan dalam Pembangunan Daerah
Semarak Puncak Peringatan Hari Santri Nasional tingkat Provinsi Riau di Inhu
Gubernur Ansar Sebut Bisnis dan Ekonomi Syariah di Kepri Bakal Berkembang Pesat
Pasien Covid-19 Meningkat, Diskes Riau dan Inhil Gelar Swab Massal
Sebut Pegawai Menkue Iblis atau Setan, Begini Nasib Bupati Meranti di Tangan Sri Mulyani Cs
Bupati Mesuji Ingatkan Bagi ASN yang Terlibat Narkoba Akan Diberhentikan
Dibuka Wakil Presiden, Bupati Kasmarni Ikuti Peringatan Hari Otda ke-25 Secara Virtual
Pegang Teguh Semangat Spritualitas, Roby Beri Perhatian Penuh untuk Masyarakat Mantang
Apresiasi Bupati M Arifin Arfan Terhadap TMMD Tapin
Bupati Lampung Utara Terima Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya
Pemerintah Bantu Guru dan Tenaga Kependiddikan Non PNS Terdampak Covid-19