Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Perlu Kesadaran dan Kedisiplinan Masyarakat Untuk Lakukan Protokol Kesehatan

BUALBUAL.com - Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau Mimi Yuliani Nazir mengatakan, adanya penambahan 24 kasus tentunya ini mengingatkan kepada semua pihak bahwa perlu kesadaran dan kedisiplinan yang tinggi sebagai masyarakat untuk melakukan protokol kesehatan.
"Yang disampaikan tadi oleh dokter Yovi yaitu bagaimana kita harus menggunakan masker," ungkap Mimi Yuliani Nazir saat Konferensi Pers di Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Riau, Senin (21/6/2020).
Kemudian, tentunya sering mencuci tangan dan melakukan jarak dalam dalam beraktivitas sehari-hari, serta tetap meningkatkan berperilaku hidup bersih dan sehat.
Lebih lanjut ia menyampaikan, meningkatkan daya tahan tubuh dengan mengkonsumsi makanan yang gizi seimbang dengan memperbanyak makan buah dan sayur.
"Berolahraga setiap hari secara mandiri dan melakukan istirahat yang cukup dan meminum vitamin dan tentunya mengurangi stres," pungkasnya.
Berita Lainnya
Wagubri Minta BRK Syariah Terus Berinovasi dalam Pelayanan
Gedung Fasilitas Perpustakaan Rohul Diresmikan, Bupati H Sukiman Harapkan Minat Baca Masyarakat Meningkat
Menteri Imipas - PP IWO Gelar Pertemuan, Bahas Edukasi WBP Hingga Rekernas
JMSI Riau Anugràhi Pin Emas Kepada Bupati Bengkalis Kasmarni
Dinas Pendidikan Riau Pantau Sekolah Tatap Muka 100 Persen
Jelang Idulfitri, Bupati Kuansing Pastikan Hak ASN Dibayar Tepat Waktu
Wagubri Harap Rumah Terapi dan Rehabilitasi Pecandu Narkoba Dibuat Nyaman
Satpol PP Mandau Lakukan Penertiban Pedagang Kaki Lima di Pasar
Pelantikan DPD IKANAS Riau, Wagubri Ajak Membangun Bangsa
Hadiri Apel Siaga Karhutla, Sekda: Pemkab akan Libatkan Seluruh Stakeholder Cegah Karhutla
Bupati Rohil Ingatkan Jangan Pernah Berhenti Berjuang untuk Melayani Masyarakat
Berlaku Mulai Besok, Yuk Manfaatkan 7 Berkah Pajak Daerah