Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
PPS Betako Merpati Putih Cabang Purwakarta Tinggal Menunggu Hasil Verifikasi

BUALBUAL.com - Persatuan Pencak Silat (PPS) Betako ( Bela diri tangan kosong ) Merpati Putih (MP) bertambah berkembang dengan lahirnya Pengurus Cabang Merpati Putih Betako di Purwakarta yang tinggal menunggu hasil verifikasi.
Dalam Hal ini pembukaan cabang harus memenuhi beberapa persyaratan yaitu 1. Harus memiliki minimal 3 Kolat (Kelompok Latihan) 2. Jumlah anggota minimal 50 orang 3. Bersedia Mengikuti Aturan dan peraturan yang sudah ditentukan didalam Ad/Art perguruan silat Merpati Putih - Betako.
Seperti halnya yang sudah dilakukan oleh Pengcab Purwakarta setelah diverifikasi dan memenuhi persyaratan tersebut maka tinggal menunggu hasil keputusan dengan dasar verifikasi tim dari Pengurus Daerah (Pengda).
Yuwono Darpito Hudoyo selaku Ketua Umum Pengda PPS Betako MP Jawabarat memberikan mandat kepada :
1. Dede Elon (Kabid Pengda)
2. Mas Herdy Setiawan (Sekretaris Pengda Jabar)
3. Mbak Nungky (Bidang Organisasi Pengda Jabar)
4. Mas Gumilar Cahaya atau Mas Gege (Bidang Diklat Pengda Jabar).
Untuk memverifikasi Pengcab PPS Betako MP HIPAKAD Purwakarta dari segi kelayakannya untuk menjadi cabang di Purwakarta.
Perwakilan pengurus daerah disambut kedatangannya oleh seluruh calon pengurus
Pengcab PPS Betako MP HIPAKAD hingga calon ketua Pengcab yaitu Iwan Suroso yang dimana kesibukan lainnya sebagai pejabat daerah yaitu selaku Kepala Dinas Perhubungan, Minggu (23/8/2020).
Dede Elon selaku Kepala Bidang Pengurus daerah hanya berpesan jaga marwah, silahturahmi dan juga jaga etika dalam mengikuti Kolat (Kelompok Latihan) di tempat masing-masing maupun dengan Perguruan pencak Silat karena beladiri ini lahir dari nenek moyang kita.
Berita Lainnya
Soal Rekrutmen Karyawan PT PHR, LAMR Inhil Kecewa, Jangan Biarkan Putra-putri Kita Mengemis di Negeri Sendiri
SK Kepengurusan PAC Pemuda Pancasila Tanjungpinang Timur Diserahkan
DPD Permasa Tanjungpinang - Bintan Gelar Silaturahmi dan Pemilihan Ketua Gema
DPW Walantara Jabar Bantu Jembatani Pokdarwis Situ Pacing ke Pemda Bekasi
Semangat Warisan Dunia, DKR dan Sultan Resto Gelar Gelanggang Pantun
FKPPI Lampura Silahturahmi di Kediaman Tokoh Adat Lampung Pepadun Kotabumi Tigo Gedung
Cocok Untuk Referensi Caleg, Inilah 3 Kecamatan Selalu Ramai dan Heboh? di Kabupaten Indragiri Hilir Riau
Tangsi Peninggalan Belanda, Bangunan Bersejarah di Siak Sri Indrapura
Suasana Kekeluargaan Warnai Sertijab Manager PT Haleyora Power Kotabumi
Buku Kajian Alat Musik Tradisonal Kompang Berarak Bengkalis
Tuntas Tangani Perkara Perusakan Kabel Bawah Laut, Kejari Karimun Terima Penghargaan dari Askalsi
Pengurus PCNU Tulang Bawang Gelar Rapat Pleno