Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
BUALBUAL PILKADA BENGKALIS
Cerita Iyeth Bustami yang Tak Langsung Terima Ajakan Jadi Cawabup

BUALBUAL.com - Keputusan Iyeth Bustami untuk maju dalam kontestasi pemilihan kepala daerah serentak pada 9 Desember 2020 sudah bulat. Ia sudah resmi mendaftar ke KPU Kabupaten Bengkalis beberapa waktu lalu.
Sebelum akhirnya menerima pinangan partai dan calon bupati Kadarismanto, Iyeth Bustami mengatakan bahwa ia cukup lama berpikir sebelum akhirnya mengiyakan tawaran tersebut. Karena Iyeth yang selama ini dikenal publik sebagai seorang penyanyi, ia harus menyesuaikan diri dengan dunia politik.
"Ketika dipinang, nggak mudah mengiyakan. Dia juga mendalami dulu siapa calon bupati ini, bagaimana track record-nya dan seberapa besar dia peduli pada daerahnya.
Dia (Kadarismanto) sempat di DPRD Bengkalis 2 periode dan prestasinya memang bagus," aku Eka Sapta, suami Iyeth Bustami yang juga manajernya kepada JawaPos.com, Kamis (17/9).
Setelah melakukan pertimbangan yang cukup lama, akhirnya Iyeth Bustami mau maju sebagai Wakil Bupati Bengkalis. Selain itu, Iyeth memutuskan maju karena banyaknya dukungan dari tokoh daerah setempat.
Iyeth Bustami berkomitmen tidak akan melakukan korupsi apabila terpilih menjadi Wakil Bupati Bengkalis. Penyanyi yang tenar lewat lagu Laksmana Raja di Laut itu juga akan memberikan perhatian pada menurunnya APBD Kabupaten Bengkalis yang cukup drastis.
Berita Lainnya
Andi Darma Taufik Siap All Out Menangkan Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024 di Kabupaten Inhil
Relawan Kawan KBS Menyebar Kuasai Pulau Bengkalis, Siap Antar Kasmarni - Bagus Menangkan Pilkada Desember 2020
Bupati Syamsuar Ucapkan Terima Kasih Telah Mengundang Saya Di Acara Rakorwil Riau Partai PKS
Ninik Mamak dan Anak Kemanakan Kenegerian Kampa Siap Menangkan Paslon Gubernur Nomor 1
H.Rasyidi Hamzah Menuai Tanggapan Positif Dari Desa Pelanduk
Perkuat Dukungan Abdul Wahid - SF Hariyanto, UAS dan Ustad Bombom Jadi Jurkam Kampanye di Kampar
Kampanye Kelima di Tobekgodang, Isfalah: Mari Dukung P4TEN Karena Bersih dan Agamis
Mantan Gubernur Riau Anas Maamun Siap Turun Memenangkan Bermarwah
Pemilu 2024 Sudah Final, Ketua Gerindra Inhil Asmadi: Kami Sudah Siap Hadapi Pileg, Pilkada dan Pilpres
DPP Golkar Sudah Keluarkan SK Balon Bupati-Wakil Bupati di Riau, Tapi SK Bengkalis dan Rohil Belum
80 Paket Beras, DPC Gerinda Inhil Serahkan Ke Posko Relawan Covid-19 Ikatan Wartawan Online
Rezita Serap Keluhan Pedagang pasar, Secepatnya Akan di Realisasikan Penataan Pasar Rengat