Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Tim Relawan KDI Sebar Brosur Program Kerja Door to Door

BUALBUAL.com - DURI- Sejak sepekan ini, Tim Relawan Pasangan Calon Bupati Bengkalis KDI (Kaderismanto-Iyeth Bustami) nomor urut 1 gentar menyerahkan brosur program kerja ke masyarakat door tu door.
Paling tidak hingga Minggu (15/11), telah tersebar 30 ribu lembar brosur ke tengah-tengah masyarakat dari berbagai titik, baik ke rumah-rumah maupun ke para pedagang yang berada di pasar-pasar Duri, Pinggir dan Batin Solapan.
Menurut Sekretaris Koalisi Rakyat KDI Rahmat, hal itu dilakukan agar masyarakat mengetahui program kerja KDI jika diberi amanah masyarakat untuk memimpin Bengkalis pada Pilkada 9 Desember mendatang.
"Hal ini kami lakukan tidak saja di Duri, Pinggir dan Batin Solapan. Dalam sepekan ini hingga Minggu tenang nanti, tim relawan terus bergerak door to door," ujar Rahmat.
Rahmat juga menjelaskan, hingga saat ini, masyarakat menyambut baik tim yang datang menyerahkan brosur tersebut.
"Alhamdulillah, masyarakat dengan senang hati ketika tim datang menyerahkan brosur kepada mereka.Dan tak ada satupun yang menolak bahkan mereka langsung mengacungkan jari nomor 1," pungkas Rahmat.
Berita Lainnya
Kasmarni Nomor Urut 3 Blusukan di Pasar Pinggir, Sapa Para Pedagang
Ketua Harian DPP Gerindra Nyatakan Partai Demokrat Dukung Prabowo Capres 2024
Putusan MK : Larangan Anggota DPD dari Unsur Partai Politik
Diterima Ketua Dispilkada PKB Riau, Balon Gubri Edy Natar Ambil Formulir Pertama
Diberi Waktu 3 Hari, Ada 7 Balon DPD RI Tidak Memenuhi Syarat Dukungan
Andi Rachman Batalkan Pelantikan Pejabat Riau Demi Kepentingan Partai
Abdul Wahid Terima Penghargaan Tokoh Politik Inspirarif Cakaplah Award
Dugaan Kampanye Hitam di Desa Beringin, Halim Tak Hadiri Undangan Klarifikasi Bawaslu
Puluhan Ribu Warga Rumbai Pekanbaru Hadiri Kampanye Abdul Wahid-SF. Hariyant
Deni Satriadi Siap Pimpin PAN Riau, Resmi Mendaftar sebagai Calon Ketua DPW PAN
Hadiri Kegiatan Sosialisasi, Bupati Inhil Minta KPU Transparansi Kepada Peserta Pemilu
Kampanye Fermadani Dilanda Hujan, Warga Tetap Ramai Datang Gunakan Payung