Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Pilkada Pesibar Diduga Banyak Kecurangan, Paslon 02 Layangkan Surat Gugatan ke MK

BUALBUAL.com - Pasangan Calon (Paslon) Bupati & Wakil Kupati Kabupaten Pesisir Barat (Pesibar) Aria Lukita Budiwan & Erlina telah melayangkan surat gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) Ripublik Indonesia, Jumat (18/12/2020).
Ahmad Handoko, SH MH selaku ketua kuasa hukum pemohon surat ke (MK) melalui pesan WhatsApp mengatakan, kami sedang mengajukan permohonan pembatalan penetapan hasil penghitungan perolehan suara Pilkada Pesisir Barat ke (MK).
Iya juga menambahkan dengan kecurangan Pilkada di Pesisir Barat yang nampak di depan mata dan mudah untuk dibuktikan pihak penyelenggara ini lemah untuk mengambil keputusan.
"Kecurangan itu diduga dilakukan oleh petahana Paslon nomor 03, mulai dari money politik, keterlibatan ASN & Jonor Daerah, dugaan kerjasama dengan penyelenggra untuk melakukan kecurangan yaitu mendistribusikan undangan tidak merata, dan mana basis 03 merata dan yg bukan basis 03 tidak disampaikan undangan secara menyeluruh dan manipulasi penghitungan suara. Hal ini merupakan kejahatan demokrasi dan hasil Pilkada atau hasil suara yg diperoleh dengan cara curang menyebabkan hasil tab dapat dibatalkan oleh Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia," ungkap Ahmad.
"Kami berharap kepada selaku Peradilan Konstitusi dan MK mempunyai kewenangan untuk membatalkan hasil Pilkada yang diperoleh dengan cara curang, yang sangat menggagalkan demokrasi pemilihan umum, hingga mengakibatkan kerusuhan di tingkat pleno kabupaten Pesisir Barat," pungkasnya.
Berita Lainnya
Bentuk Kepedulian Terhadap Masyarakat, Golkar Inhil Potong 3 Ekor Sapi Hewan Kurban
Paslon KBS Disambut Tarian dan Atraksi Budaya Lokal. Kasmarni: Berbeda Suku Tapi Pilihan Tetap Nomor Satu
Forum RT/RW Kecamatan 50, Kangkangi Perintah PJ Walikota Pekanbaru
KPU Riau: Cukup Lihat di Silon, Terkait Dualisme Partai Kepengurusan Garindra Rohul
Tumpah Ruah Antusiasme Ribuan Masyarakat Antarkan Ferry-Dani di KPU Inhil
PKS Riau Menunggu 'Gong' Dibunyikan, Soal Dukungan ke Anies Baswedan Cawapres 2024
Abdul Wahid: PSN Bukan Wacana, Tetapi Sudah Terencana, Akan Menghubungkan Pulau Bengkalis dan Daratan Riau
Datangi Posko Tim PATEN, KBPP Siap Dukung dan Menangkan Pasangan Balon Walikota Edy-Bibra
Awalnya Tak Punya Pilihan, Warga Pelalawan Ini Siap Perjuangkan HT MANTAP Nomor 03
KPU Riau Tetapkan Pemilih di 3 Daerah Sebanyak 1.448.206
Susul Kampar, Partai PRIMA Kota Dumai Mendaftar ke Kasbagpol
Meskipun Sempat Ditolak Preman dan Ketua RT, Ratusan Emak-Emak Tetap Hadiri Kampanye Dialogis P4TEN di Sukajadi