Polresta Pekanbaru Terima Penghargaan dari Kemenpan-RB, Ini Harapan Badko HMI Riau Kepri
BUALBUAL.com - Baru - baru ini Kemenpan-RB memberikan penghargaan kepada satuan kerja Polri dan ada 12 Polres atau Polresta yang mendapatkan penghargaan sebagai pelayanan prima, salah satunya adalah Polresta Pekanbaru.
Wasekum Badko HMI Riau Kepri Ali Tondi Halomoan mengatakan, memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Polresta Pekanbaru, semoga dengan diberikan penghargaan ini semakin meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.
"Penghargaan ini tentunya menjadi sebuah semangat dan motivasi kita sebagai masyarakat yang selalu mendukung Polri dalam menjalankan tugasnya," ujarnya, Rabu (17/02/2021).
Ia juga menambahkan, semoga pencapaian ini lebih ditingkatkan lagi di bawah kepemimpinan Kombes Pol Nandang Mu'min Wijaya dan mampu memberikan pengabdian, pelayanan serta dedikasi yang lebih tinggi kepada masyarakat Kota Pekanbaru.***
Berita Lainnya
Kapolres Karimun Terima Kunjungan Tim Penelitian STIK Lemdiklat Polri
Polri Tangani 148 Perkara Perdagangan Orang Selama 2020
Polres Bintan dan Polsek Jajaran Turunkan Personel Lakukan Pengaman Sholat Idul Adha
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H, Dandim 1002/HST: Teladani Sifat Rasulallah
Untuk Mengantisipasi Bencana, 1.300 Personel Gabungan di Riau Disiagakan
500 Paket Sembako Disalurkan Polda Kepri kepada Masyarakat Pulau Galang
Kapolsek Tembilahan Hulu Bagikan Nasi Bungkus ke Para Tahanan
Satgassus PMI Sampaikan Perkembangan Situasi RSKI Pulau Galang Penanganan Khusus Pasien Positif Covid-19
Kapolres Inhil Harapkan Personel Amankan Aksi Demo dengan Humanis
Polisi di Karimun Ini Ajarkan Tulis dan Baca Alquran kepada Anak-anak
Tingkatkan Rasa Aman, Polsek Bintan Utara Rutin Lakukan KRYD
Sejumlah Instansi Pemda dan Polres Bintan Gelar PKS Penerimaan Anggota Polri TA 2020