Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Klub Football Tiga Naga: Pra Musim untuk Liga 2 Hanya 'Angin Surga'

BUALBUAL.com - PT Liga Indonesia Baru (LIB) dikabarkan mulai merancang ajang pra-musim bagi klub-klub peserta Liga 2, pra-musim sendiri dimanfaatkan para peserta untuk 'memanaskan mesin' menjelang kompetisi dimulai.
Namun Hidayat, Manager KS Tiga Naga mengatakan isu akan adanya pra-musim untuk peserta Liga 2 hanyalah angin surga yang dihembuskan oleh PT LIB selaku operator Liga Indonesia.
"Itu hanya angin surga, Liga 2 inikan sudah biasa dianaktirikan dengan LIB," cakap Hidayat, Jumat (26/2/2021).
Pria yang akrab disapa Daday ini juga berharap agar PT LIB tidak menganaktirikan Liga 2.
"Kita harapkan kalau memang ada itu sangat bagus, cuma kalau semakin tinggi harapan kita tapi tidak jadi semakin sakit hati. Kita berharap semoga ada (pra-musim) dan diperhatikan," tegasnya.
Kendati demikian, Daday berharap ajang pra-musim untuk para peserta Liga 1 ini akan berjalan dengan lancar dan sukses dengan tentunya tidak lupa menerapkan protokol kesehatan Covid-19.
"Dengan suksesnya pra-musim nanti Liga 1 dan Liga 2 bisa berjalan dibulan Juni atau Juli, sehingga anak-anak bisa dikumpulkan setelah lebaran Idul Fitri," pungkasnya.
Berita Lainnya
Gubernur Ansar Buka Turnamen Golf Apindo Kepri, Rebutkan Total Hadiah Rp 10 Miliar
Klub Tiga Naga Tolak Kompetisi Liga 2 dengan Format Empat Grup
Jadi Atlet Terhebat Indonesia di Paralimpiade, Atlet Riau Leani Ratri Kembali Raih Medali Emas
Kejari Bengkalis Periksa Sekertaris KONI Terkait Dana Hibah, 2019, Kuasa Hukum Pertanyakan
Jelang Hari Bhayangkara ke-76, Kapolres Karimun Buka Turnamen Kejuaraan Pencak Silat
Para Punggawa Sepak Bola Porprov Kepri ke V Akan Merumput di Stadion Megat Alang Perkasa
Meriahkan HUT RI Ke 78, Panitia Event Kebudayaan Pacu Jalur Kec Kuantan Hilir Sudah Terima 106 Pendaftaran
Kakimal Lampung Siap Fasilitasi Pelatih Cetak Atlit Bola Voli di Lampura Guna Tingkatkan Prestasi
POBSI Karawang Berikan Bonus kepada 8 Atlit Biliar yang Lolos ke Porda XIV Jabar
Everton Kalahkan Tottenham Secara Dramatis
Danrem 033/WP Buka Secara Resmi Piala KASAD Liga Santri 2022
Koni Kabupaten Purwakarta Tandatangani Kesepakatan Dengan BP Jamsostek, Terkait Apa?