Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Dinas PUPR Turun ke Lokasi, Kades Hasbullah: Pinta Pemda Inhil Prioritaskan Pembangunan Jembatan Teluk Lanjut Tahun 2022

BUALBUAL.com - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil). Melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUPR). Mengecek secara langsung kondisi Jembatan Teluk Lanjut di Desa Terusan Beringin Jaya Kecamatan Pelangiran yang hampir rubuh di makan usia.
Jembatan yang menjadi akses satu-satunya bagi teluk lanjut. untuk menuju ibu kota desa dan wilayah sekitarnya kini kondisi tersebut tidak bisa di fungsikan lagi dikarenakan sangat-sangat membahayakan bagi masyarakat yang melintas.
"Kadis PUPR Inhil Umar mengatakan Untk saat ini kita akan berkordinasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), untuk merancang pemotong besi yang bagian tengah nya, karena kondisi jembatan saat ini sangat membahaya kan setiap kenderaan yang melintasi di bawah jembatan, Mungkin dalam waktu dekat ini akan ada rapat di dinas PUPR bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).Ujarnya 28/02/21.
Sementara dengan waktu yang terpisah Kades Terusan Beringin Jaya Hasbullah saat dikonfirmasi BUALBUAL.com mengatakan pertama saya berterima kasih kepada Kadis PUPR Inhil yang telah melihat secara langsung kondisi jabatan teluk lanjut saat sekarang ini. Ujarnya.
Jabatan Terusan Teluk Lanjut ini memang sudah lama usianya bahkan jembatan tetangga desa sebelah sudah diganti dengan yang baru setelah kejadian ambruk pada waktu itu.
Harapan Kades Kades Terusan Beringin Jaya Hasbullah, Setelah ada kunjangan pak kadis PUPR Inhil pembangunan jembatan teluk lanjut bisa cepat terealisasi ya selambat - lambatnya pada tahun 2022 masuk dalam prioritas pembangunan dari pemerintah daerah. Tutupnya
Berita Lainnya
Pemdes Pasir Emas Gelar Musyawarah Penunjukan Direktur Bumdes dan Penyerahan BKK Provinsi Riau
DPD TOPAN RI Rohil Silaturahmi Ke Desa Aek Batu Labusel, Eko Ibon, S.E., M.M, : Terimaksih Atas Kunjungan Ke Desa Kami
Sambut HUT Kemerdekaan RI Ke 77 Pemdes Tambusai Batang Dui Gelar Tournament Futsal
Kepenghuluan Suak Temenggung Rohil Gelar Vaksinasi Bagi Masyarakat
Bantah Potong Gaji Perangkat, Kades Cahaya Baru: Itu Bukan Pemotongan Tapi Peminjaman
Hasil Sementara Pilkades Serentak di Kecamatan Mandah Inhil Tahun 2023
Sambut HUT Kemerdekaan RI Ke 77 Pemdes Tambusai Batang Dui Gelar Tournament Futsal
Dinas PMD : Harapkan Melalui Program DMIJ BUMDes Mempu Memberikan Pelayanan kepada Masyarakat
DPD TOPAN RI Rohil Silaturahmi Ke Desa Aek Batu Labusel, Eko Ibon, S.E., M.M, : Terimaksih Atas Kunjungan Ke Desa Kami
Kades di Inhil Ucapkan Terima Kasih ke Dani Nursalam 'Jalan Kami Sudah Mulus Pak Dewan'
BPD Musrenbang pada 2023, Pemdes Kemuning Tua Tinjau Langsung Kondisi Jembatan Penghubung Antar Desa
Gelar MDPT Tahun 2020, BUMDesa Madu Sejahtera Serahkan Laba Kepada Pemdes Teluk Nibung