Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
Puluhan Wartawan Antusias Ikuti Vaksinasi Covid-19

BUALBUAL.com - Puluhan wartawan dari berbagai media, baik cetak maupun elektronik di Riau, antusias mengikuti vaksinasi Covid-19 dosis kedua di RSUD Petala Bumi, Senin (15/3/2021).
Vaksinasi dosis kedua ini dilaksanakan setelah sebelumnya pertama dilakukan pada Senin (1/3/2021) lalu.
Kepala Dinas Kesehatan Riau, Mimi Yuliani Nazir mengatakan, pada vaksinasi dosis kedua diperuntukan untuk kelompok pelayanan publik ini, terdapat 1.416 orang yang divaksin.Termasuk diantaranya para awak media.
"Untuk vaksinasi dosis kedua ini dipusatkan di fasilitas kesehatan, berbeda dengan dosis pertama yang dilakukan di GOR Remaja. Untuk awak media, vaksinasi dosis kedua dipusatkan di RSUD Petala Bumi," katanya.
Salah seorang awak media, Kholik Aprianto mengaku senang bisa mengikuti vaksinasi Covid-19 ini. Ia berharap dengan vaksinasi ini, dapat menekan penyebaran Covid-19 karena sudah semakin banyak yang terbentuk antibodinya.
"Senang bisa ikut vaksinasi tahap kedua ini, mudah-mudahan angka penyebaran Covid-19 bisa terus menurun sehingga kita semua bisa beraktivitas seperti semula lagi, tanpa harus khawatir tertular Covid-19," sebutnya.
Sebelum mengikuti vaksinasi dosis kedua, para wartawan terlebih dahulu di cek kondisi kesehatannya. Seperti tekanan darah dan suhu tubuh, setelah itu baru dilakukan vaksinasi dan menjalani observasi selama 30 menit.**
Berita Lainnya
Kapolda Riau Tinjau 30 Pegawai Pajak Pratama Duri Yang Terpapar Covid -19 Di RSUD Mandau
Dr. Indra Yovi : Jika Alat PCR Sampai Pekan Ini, Laboratorium Covid-19 Riau Sudah Bisa Running
Rakyat Harus Tahu! Iuran BPJS Kesehatan Batal Naik Mulai 1 April 2020
Kediaman Pasien Reaktif Covid-19 Pulau Burung Akan Disterilkan
Swab Negatif, 3 Orang PDP Covid-19 di Kabupaten Bengkalis Dinyatakan Sembuh
2 Nakes Positif Covid-19, Pelayanan Puskesmas Kampar Utara Dihentikan Sementara
Perangi Covid-19, Tanoto Foundation Bantu Pemprov Riau Datangkan APD dari China
Selama PSBB, Pangkas Rambut dan Kursus Mengemudi Tak Boleh Melakukan Kegiatan
Melalui ABCDE, Masyarakat Inhil Diajak Dukung dan Sukseskan Gerakan Cegah Stunting
Luar Biasa, Kadin Dumai Gelar Vaksinisasi Di Boncah Mahang Dan Berbagi Sembako
Semoga Berhasil! Balitbangtan Kementan 'Antivirus Corona dari Kayu Putih Lagi Diteliti'
Bersama Pj Ketua TP PKK Inhil Hj Katerina Susanti, Dinkes Inhil Ramaikan Senam Sehat