Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
60 Napi Lapas Narkotika Tanjungpinang Ikuti Pelatihan Peternakan dan Pembuatan Pupuk Organik

BUALBUAL.com - Lapas Narkotika Klas IIA Tanjungpinang bekerjasama dengan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian, menggelar pelatihan tata perternakan kambing dan pembuatan pupuk organik 60 Narapidana, Rabu (7/4) pagi.
Pelatihan dibuka oleh Kabid Pembinaan, Bimbingan dan TI, Divisi Permasyarakatan Kantor Wilayah Kemenkumham Kepulauan Riau, Teguh Hermanto.
Dalam sambutannya Teguh mengatakan, bertujuan dilaksanakannya pelatihan ini untuk mengembalikan warga binaan agar menjadi lebih berguna ditengah masyarakat.
"Kita ingin warga binaan kita, bisa lebih berguna lagi ditengah masyarakat jika bebas nantinya," ungkap Teguh.
Teguh menuturkan di tahun 2021 ini, Lapas Narkotika Klas II A Tanjungpinang akan menggelar 5 pelatihan kepada Warga Binaan yang ada di Lapas tersebut.
"Pelatihan peternakan kambing dan pembuatan pupuk organik yang saat ini dilakukan, karena kambing tidak pernah putus di masyarakat. Begitu juga dengan pupuk organik yang sangat dibutuhkan tanaman," bebernya.
Berita Lainnya
Jalan Sudirman dan HR Subrantas Ditutup Hingga Pukul 14.00
Lokasi Safari Ramadan Kebanjiran, Gubernur Syamsuar Langsung Perintahkan Kadis PUPR Kelapangan
Gubernur Ansar Targetkan Listrik 3 Desa di Bintan Tuntas Akhir Oktober
Pemerintah Indonesia Targetkan, Pada Bulan Juli 2020 Masyarakat Dapat Hidup Normal dari Corona
Induk Organisasi Kepemudaan ini Apresiasi Kinerja Gubri, Menata Kota - Membangun Desa
Roby Sambut Kepulangan Jemaah Haji Bintan di Embarkasi Batam
Penyerahan CSR PT. BPD pada Kabupaten Lampung Utara
Bupati Tegaskan Ke PPPK Sebanyak 1.843 Harus mampu Menguasai tugas Masing-masing
LPKSM Satria Pangkal Perjuangan Semakin Masif Bergerak Lindungi Hak Masyarakat Purwakarta
Lusa, Gugus Tugas Riau Tracing Kluster Palembang dan BRI
Hari Ini 8 Pasien Covid-19 di Kota Tanjungpinang Dinyatakan Sembuh
Buka Musda ke-9 PPNI Lampura, Ini Harapan Wabup Ardian Saputra