Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Danlantamal IV Tanjungpinang Sambut Kedatangan Menteri PPN RI

BUALBUAL.com - Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV (Danlatamal IV) Tanjungpinang Laksamana Pertama TNI Indarto Budiarto sambut kedatangan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (Menteri PPN) RI atau Kepala Bappenas Dr. HC. Ir. H. Suharso Manoarfa di Ruang VIP Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF) Kepri, Jumat siang (23/4/2021).
Kepala Dinas Penerangan Lantamal IV (Kadispen Lantamal IV) Mayor Marinir Saul Jamlaay disela-sela kegiatan mengatakan, tujuan kedatangan Menteri PPN/Kepala Bappenas ke Kepri ada beberapa agenda diantaranya adalah meninjau lokasi tapak Jembatan Batam-Bintandi Lobam dan peninjuan ke Bintan Aerospace di Kawasan Industri Bintan.
“Rencana Menteri PPN/Kepala Bappenas di Kepri sampai hari Sabtu tanggal 24 April 2021 dengan agenda kegiatan lainnya adalah meninjau Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) PT. BAI Galang Batang serta kunjungan ke SPAM Regional,” pungkasnya.
Sebagai informasi bahwa Dr. HC. Ir H. Suharso Manoarfa adalah Menteri ke-16 diera Presiden Ir. H. Joko Widodo, serta pernah menjadi Menteri Perumahan Rakyat RI di era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.
Berita Lainnya
Kapolres Lampura Pimpin Langsung Pengamanan Aksi Damai RUU-HIP di Gedung DPRD
Pedulian kepada Warga Kurang Mampu, Pangdam III/Slw Bagikan Ratusan Paket Sembako
Upacara dan Syukuran Hari Bhayangkara ke-77 Polres Inhu Tampilkan Beragam Seni Budaya
Janda Tua yang Tinggal di Rumah Tidak Layak Huni Ini, Dapat Bantuan Dari Kapolres Karimun
Jumat Curhat, Polda Riau Janji Akan Atasi Persoalan Narkotika di Kawasan Jalan Pangeran Hidayat Pekanbaru
Polres Inhil Ringkus Pria Pengedar Narkoba di Pekan Arba, Amankan Bukti 21 Paket Shabu-shabu
Bantu Satgas TMMD, Umayah Merasa Bangga
KSKP dan Bea Cukai Tembilahan Bagikan Ratusan Bendera Merah Putih
Pangdam I/BB Kunjungi RSKI Covid-19 Pulau Galang Batam
Polri Pastikan Tetap Awasi Protokol Kesehatan Usai Maklumat Kapolri Dicabut
Polres Inhu Bagikan Makanan Gratis Untuk Masyarakat Kota Rengat
Meriahkan Hari Bhayangkara, Polres Inhu Taja Jalan Santai dan Fun Bike