Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
42 Milyar Proyek Pembangunan RSUD PH Tembilahan Tak Kunjung Selesai, Bupati Inhil: Kita Selalu Memantau Pelaksanaannya

BUALBUAL.com - Pelaksanaan pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Puri Husada (PH) Tembilahan Kabupaten Indragiri hilir (Inhil) Provinsi Riau hingga kini masih tak kunjung selesai, Meski telah 5 bulan molor dari target awal pengerjaan terhitung sejak 17 April 2020 dan target selesai 27 Desember 2020 lalu atau 255 hari.
Padahal, pemberian kesempatan 90 hari tambahan masa kerja atau adendum terhitung dari 28 Desember 2020 hingga 23 Maret 2021 juga telah diberikan kepada PT. Kiyolan Mulia Karya sebagai kontraktor.
Namun pantauan di lapangan, proyek senilai 42 Milyar lebih itu dari luar tampak jelas pengerjaan fisik masih belum selesai dan di dalam gedung juga tak selesai untuk pengerjaan pemasaran beberapa lift, Rabu (25/5/2021).
Hal ini menjadi tanda tanya, sejuah mana keseriusan dalam pelaksanaan pembangunan rumah sakit, yang sejatinya sudah lama didambakan oleh masyarakat Inhil.
Bupati Inhil HM Wardan ketika diwawancarai wartawan menilai pelaksanaan pembangunan RSUD Tembilahan yang telah molor 5 bulan dari target awal sudah berjalan sesuai ketentuan.
"Pelaksanaan pembangunan harus berjalan sesuai aturan dan ketentuan yang berlaku, termasuk juga dalam proses penambahan waktu dan batas-batas penyelesaiannya. Kita selalu memantau dan diharapkan bisa terlaksana sesuai waktu pengerjaan," ungkap Wardan, Selasa (25/5/2021).
Berita Lainnya
Untuk Peningkatan Eksport, Gubernur Ansar Siap Kolaborasi Total
PC PMII Rohil Sambut Baik Perpres Pendanaan Pondok Pesantren
UPDATE COVID-19 Riau, Bertambah Dua Kasus Baru, Total 120 Kasus Pasien Positif Covid-19 di Riau
Pj Sekda Bintan Buka Rakor Registrasi Sosial Ekonomi Tahun 2022
Pisah Sambut Kakanwil, Gubri Syamsuar Harap Kakanwil Riau Kerja Sama Bangun Riau
Kakanwil Kemenag Riau Ajak Para Mubaligh Sisipkan Nasehat Protokol Kesehatan Dalam Dakwah
Gubernur Ansar Sambut Kepulangan 363 Jemaah Haji Kloter 1 Kepri
Lapas Narkotika Klas IIA Tanjungpinang Gelar Doa Bersama
Ini Pesan Zulaikhah Wardan kepada Ikatan Pelajar Putri Nahdhatul Ulama Tembilahan
Masyarakat Diminta Waspada, Wilayah Inhu Dikepung Virus Corona
Tampil Live di CNN, Gubernur Paparkan Strategi Menggesa Vaksinasi Bagi Lansia di Kepri
Buka Turnamen Sepakbola U-17 Inhil Cup 2024, Pj Bupati Herman Berharap Akan Lahir Bibit-bibit Handal