Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
3 Orang Alami Luka Bakar Akibat Kebakaran Kios Minyak di Kateman

BUALBUAL.com - 3 orang alami luka bakar akibat kebakaran kios minyak milik H. Edi Mahmudin Beta (CV. Nugraha Inhil Perkasa) yang terletak di Parit Suak Pamina Kelurahan Tagaraja, Kecamatan Kateman, Senin (14/6/2021).
3 orang tersebut yakni Slamat (51), Aditya Juliansyah (16) warga desa Desa Tanjung Raja dan Sapri (30) warga Desa Penjuru.
Kapolres Inhil AKBP Dian Setyawan melalui Kapolsek Kateman, AKP Afrizal mengatakan kronologi kebakaran bermula saat Slamat dan anaknya Aditya ingin membeli dan mengisi minyak di kios tersebut.
"Saat pengisian ke pompong hampir selesai, terdengar bunyi ledakan yang sangat kuat dan langsung membakar pompong," kata Kapolsek Kateman.
Disebutkan AKP Afrizal, api dengan cepat membakar dan menjalar ke dermaga kantor kios, gudang minyak dan gudang gas.
"Masyarakat setempat langsung bergegas membantu memadamkan kebakaran, dibantu anggota Polsek Kateman dan TNI memadamkan serta mengevakuasi Slamat, Aditya dan Safri yang terkena luka bakar," paparnya.
Ke tiga korban langsung dilarikan ke RS Raja Musa Sungai Guntung untuk dilakukan perawatan.
"Api dapat dipadamkan sekitar 2 jam kemudian. Penyebab kebakaran masih kami selidiki, sementara kerugian materil diperkirakan mencapai 2 milyar rupiah," tukasnya.
Berita Lainnya
Diduga Api Berasal dari Kolong, 1 Unit Mobil Toyota Agya Hangus Terbakar di Jalan Lintas Timur Inhu
Lagi! Dua Jemaah Haji Asal Riau Meninggal Dunia di Tanah Suci
Marah saat Sidak ke Toko Minyak Goreng, Ketua DPRD Inhil: Jika ada Kebohongan Kami akan Cabut Izin Usahanya
Oknum Kepala Daerah di Kepri Diduga Selingkuh
Dua Kali Dipenjara, Pria Bertato Pembobol Ruko Kembali Diringkus Polsek Senapelan
Alat Berat Mulai Bersihkan Sisa Semburan Gas Berlumpur di Ponpes Al Ihsan Pekanbaru
Pasukan Israel Kembali Serbu Kamp Pengungsi Jenin, 4 Warga Palestina Tewas
Eks Napi Korupsi Jadi Staf Ahli Bupati Pesibar, Ini Tanggapan KASN
Sampan Dihantam Ombak, Satu Warga Pelangiran Inhil Tenggelam
LAM Riau Merasa Diperlakukan Tidak Adil pada Rapat Panja Migas Blok Rokan DPR RI
Tolak UU Cipta Kerja, Ratusan Mahasiswa Mulai Berdatangan ke DPRD Riau
Pria Paruh Baya di Inhil Tewas Menenggak Racun Rumput dan Gantung Diri