PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Sebelum Shalat Jumat, Anggota Satgas TMMD Bagikan Masker

BUALBUAL.com - Guna cegah Penyebaran Covid-19, Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 111 Kodim 1010/Tapin terapkan Protokol Kesehatan kepada Jamaah Shalat Jumat di Masjid Jami' Darussalam Desa Suato Lama, Kecamatan Salam Babaris. Jumat, (9/7/2021).
Terlihat saat di Lokasi, Anggota Satgas membagikan Masker guna cegah penyebaran Covid-19.
Sertu Fitri mengatakan Kami lakukan pembagian masker guna cegah penyebaran covid-19, dengan harapan jamaah jamaah shalat jumat tidak khawatir terpapar covid-19.
Namun, lanjut Fitri, jamaah pun harus mematuhi protokol kesehatan bukan hanya memakai masker, intinya harus terapkan pola hidup sehat juga.
"Selain itu, cara ini merupakan bentuk kepedulian TNI kepada warga disekitar lokasi TMMD," imbuhnya.
Editor
: Yatak/JJ
Berita Lainnya
Penyuluhan PPKM Mikro dan Bahaya Narkoba oleh Satgas TMMD
Polres Kampar Perketat Pengamanan, Pastikan Pendistribusian Konservasi BBM ke BBG di Bangkinang Lancar
Kapolda Lampung Lantik 273 Bintara Remaja, 3 Siswa Peroleh Predikat Terbaik
Polsek Rengat Barat Memberikan Keamanan Bagi Masyarakat Saat Menjalankan Ibadah Tarawih
Warga Desa Rantau Keminting Gelar Syukuran di Lokasi TMMD
Jumat Curhat Polsek Gunung Kijang, Masyarakat Minta Polisi Fasilitasi Penerangan Jalan
Jelang Akhir Jabatannya Sebagai Kapolres Kampar, AKBP Mohammad Kholid Masih Peduli Warga
Satlantas Polres Bengkalis, Kampanye Pengendara Taat Aturan Lalin dan Gunakan Helm SNI
Bersama Masyarakat dan Satgas TMMD ke 111 Terus Bekerja Keras Pembangunan Jalan Penghubung Desa Bunian Sudah Mencapai 46 Persen
Wabup Inhu Hadiri Upacara HUT TNI ke 77
TNI AU Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru Mulai Memperbaiki Rumah Ditimpa Pesawat Hawk
Danramil 03 Tempuling Selalu Berikan Semangat kepada Warga dan Satgas TMMD