Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Bakti Sosial dalam Rangka Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari ke-69 Tahun 2021

BUALBUAL.com - Ketua Bhayangkari Daerah Kepri Ny. Sinche Aris Budiman beserta Pengurus Bhayangkari Daerah Kepri dan Ketua Cabang Bhayangkari Kota Barelang menggelar kegiatan Bakti Sosial di Panti Asuhan dan di wilayah Tanki 1.000, Kota Batam, Senin (30/8/2021).
″Hari ini kita mengadakan Bakti Sosial dalam rangka HKGB ke-69 tahun 2021, bakti sosial berupa penyerahan paket sembako di Panti Asuhan Damai Sejahtera, Batu Aji, Panti Asuhan Al-Hidayah Sei Harapan, Sekupang, Panti Asuhan Daarut Thaybah, Sekupang dan kepada warga di Tanki 1.000, Batu Ampar Kota Batam," tutur Ketua Bhayangkari Daerah Kepri Ny. Sinche Aris Budiman.
″Tentunya dalam kegiatan ini kami berharap semoga Bakti Sosial ini dapat bermanfaat dan dapat meringankan beban Panti Asuhan dan masyarakat akibat dari dampak Pandemi Covid-19," ujarnya.
″Masing-masing dari Panti Asuhan diberikan 5 karung Beras, Mie Instan dan dua keranjang paket sembako sedangkan untuk masyarakat di wilayah Tanki 1.000 diberikan 400 Paket sembako untuk 400 KK, jangan dilihat dari nilai bantuannya namun niat kami untuk saling berbagi di masa pandemi seperti sekarang adalah tulus untuk saling membantu dan berbagi," tutup Ny. Sinche Aris Budiman.
Berita Lainnya
Hari Raya Idul Adha 1444H, Sambu Group Serahkan Hewan Qurban untuk Masyarakat
Hingga ke Pelosok Daerah, Ambulance PKB Inhil Non Stop Layani Masyarakat Secara Gratis
Emak-Emak Peduli Husni Thamrin Langsung Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Janda Miskin Hidup Di Rumah Dalam Sitaan Bank 'Inilah Kisah Nenek Nursiah'
Resmi Kantongi SK, DPD Generasi Muda Pujakesuma Bengkalis Tancap Gas
Pegiat Lingkungan Hidup Rimba Raya -Duri, Beri Apresiasi Atas Ketegasan KLHK RI Proses Hukum Management PT SIPP
Jumat Berbagi, IWO Inhil Kembali Salurkan Bantuan kepada Warga Kecamatan Tembilahan
IWO Inhil Jembatani Pembuatan Dokumen Kependudukan di Desa Kuala Sebatu
Tebar Kasih Dibulan Puasa, PT. Pelita Agung Agrindustri Gelar Pasar Murah
Hari Adhyaksa Ke-60, Ibu Raja Huzaimah Dapat Berkah Bedah Rumah
Bupati dan Wabup Rohil Serahkan Bantuan kepada Keluarga Korban yang Diterkam Buaya
Bersama WBP Rutan Kelas I Tanjungpinang Laksanakan Shalat Idul Adha dan Pemotongan Hewan Kurban