Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Gotong Royong Satgas TMMD Bersama Warga Bangun MCK Mulai Menunjukkan Hasil

BUALBUAL.com - Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) wilayah Perbatasan ke-112 Tahun 2021 yang diselenggarakan Kodim 1004/Kotabaru, terus berusaha memajukan wilayah pedesaan dan membantu warga setempat.
Sasaran tambahan berupa pembuatan MCK (mandi, cuci, kakus) di tengah-tengah pemukiman Desa Manunggul Baru terus dikerjakan dengan dibantu oleh masyarakat.
Ketua RT Desa Manunggul Baru berharap, warganya terus berdatangan dan turut serta membantu proses pengerjaan sasaran.
"Desa kita sudah dibantu TNI, masa kita hanya diam saja menyaksikan. Kurang pas rasanya kalau kita tidak terjun langsung juga ke sasaran dan membantu personel satgas yang tengah bekerja," kata Lengsi, Minggu (19/09/2021).
"Pembangunan sasaran MCK ini berjalan. Harapannya sebelum TMMD ditutup nanti atau lebih awal lagi sasaran ini bisa selesai dan langsung bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat," tandasnya.
Berita Lainnya
Hari Bhayangkara, Polresta Tanjungpinang Gelar Syukuran 39 Personel Naik Pangkat
Sambut Peringatan HUT Ke-76 TNI, Korem 033/WP Beserta Jajaran Gelar Baksos
Jumat Barokah, Polsek LBJ Bantu Sembako Untuk IRT Kurang Mampu
Setiap Jumat, Polres Karimun Gelar Baksos Bantu Masyarakat Alami Kesulitan
Tingkatkan Disiplin Prokes Dan Tertib Berlalu Lintas, Polda Riau Gelar Ops Patuh Lancang Kuning 2021
Kapolda Riau Tinjau Vaksinasi Massal Lansia dan Anak Anak di Bengkalis
Kapolsek Sungai Batang, Polres Inhil, Polda Riau Ikut Penggalangan Dana buat Korban Tanah Longsor di Kecamatan Tanah Merah
Polres Karimun Ikuti Wisuda Purnawirawan Bakti Personel Polda Kepri
6 Personil Polres Lingga yang Berprestasi Terima Penghargaan
Warga dan Bhabinkamtibmas Sungai Terap Perbaiki Jalan Lintas Desa
Polisi Cilik Lampura Ikut Meriahkan HUT Bhayangkara ke-77 Tahun 2023
Pembangunan Gapura TMMD ke-112 Tahap Pengecatan