Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Gelar Laga Persahabatan Tim Vosiba dan Tim Desa Persiapan Kebun Nyiur

BUALBUAL.com - Tim Vosiba dan Tim Bola Voli Desa Persiapan Kebun Nyiur gelar Laga persahabatan di GOR One Futsal guna melaksanakan kegiatan sparing partner bola voli, Senin (20/09/2021).
Kegiatan ini dilakukan dalam rangka Sparing volly ball untuk menjalin persahabatan serta silaturahmi antara Tim Vosiba dan Tim Bola Voli Desa Persiapan Kebun Nyiur.
“Munzilin Hasibuan salah satu Atlet Bola Voli yang sudah dikenali oleh dikalangan masyarakat Lingga mengatakan, dalam sparing bola voli ini yang diutamakan bukanlah kalah atau menang namun yang paling utama adalah mempererat hubungan tali silaturrahmi, kerja sama, serta keakraban antara pemain dapat terjalin dengan baik.
Pertandingan tersebut juga dapat digunakan untuk mengukur dan mengevaluasi hasil dari latihan yang sudah terlaksanakan selama ini.
Selain mempererat silaturrahmi pertandingan persahabatan ini di gelar untuk melatih meningkatkan stamina fisik dan mempertajam kemampuan dalam mengolah permainan di lapangan bagi tim.
Dengan adanya sparing ini karena dapat meningkatkan imunitas ditengah pandemi Covid-19 dan kita tetap menjaga kesehatan tubuh.
Agar bisa melakukan aktivitas sehari-hari dengan maksimal, tubuh bukan hanya perlu sehat saja, tapi juga bugar. Tubuh sehat belum tentu bugar, pasti ada saja keluhan, seperti pegal-pegal, nggak berenergi, dan sebagainya.
"Maka, untuk menjaga kebugaran tubuh, diperlukan aktivitas fisik yang dilakukan secara rutin,seperti olahraga. jenis olahraga yang bisa menjadi pilihan untuk dilakukan dengan adanya Sparing bola voli," tutup Munzilin yang akrab disapa Moro.
Berita Lainnya
Atlit Karate Asal Lampura Berhasil Meraih 10 Medali Emas dan 15 Medali Perak Piala Erik Tohir
Kontingen Bengkalis Tekad Pertahankan Juara Umum, Di PORPROV X Riau
Kakimal Lampung Siap Fasilitasi Pelatih Cetak Atlit Bola Voli di Lampura Guna Tingkatkan Prestasi
Berlaga di IDBF Thailand, Dua Medali Emas Sudah Diraih Tim Dayung Indonesia
Usai Kericuhan Suporter, Stadion Utama Riau Ditutup Sementara
Besutan Anak Bangsa, Game MOBA Lokapala Dipertandingkan di PON XX Papua
PB Subuh Kateman Gelar Turnamen Badminton Ganda Putra, Ini Daftar Pemenangnya
Dampak Pandemi Korona Bikin Club Barcelona Berencana Tutup Camp Nou Hingga 2021
Perkuat Tim, PSPS Riau Bakal Rekrut Tiga Pemain
Cetak Hattrick di Laga Final, Kylian Mbappe Top Skor Piala Dunia 2022
M Yasmin Pimpin Kick Boxing Indonesia Riau, Terpilih Secara Aklamasi
Tak Jaga Fisik Selama Libur, Pemain Inti Tiga Naga akan Dicadangkan