Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Umbul - umbul Terpasang Menjelang Penutupan TMMD di HST

BUALBUAL.com - TMMD Ke-112 Tahun 2021 Kodim 1002/Hulu Sungai Tengah (HST) yang digelar di Desa Rantau Keminting, Kecamatan Labuan Amas Utara akan dilaksanakan penutupan, sesuai jadwal tepatnya pada hari Kamis 14 Juli 2021 mendatang.
Persiapan demi persiapan menjelang penutupan terus dilakukan, seperti mempercantik pada sasaran perbaikan mutu jalan dengan umbul - umbul.
Selain dipasang perbaikan mutu jalan, puluhan umbul-umbul ini juga terpasang memenuhi sepanjang jalan menuju tempat lokasi TMMD Ke-112 di Desa Rantau Keminting, Rabu (13/10/2021).
Karena sebentar lagi impian mereka jalan yang selama ini digunakan oleh warga yang dulunya sulit dilalui akibat rusak akan segera terwujud.
Dan SSK TMMD Ke-112 Kodim HST, Kapten Inf Lilis mengatakan, beberapa sasaran baik fisik dan non fisik dianggap rampung, karena pengerjaan untuk dua hari kedepan, kami hanya melakukan finishing saja.
"Masalah pembangunan infrastruktur akan segera terselesaikan dengan mutu yang standar, sesuai dengan yang telah diprogramkan TMMD ke-112 bekerjasama dengan Pemerintah Daerah guna memajukan kesejahteraan warga di Rantau Keminting dan Kasarangan," ujarnya.
"Kami berharap, dengan diadakannya pelaksanaan TMMD Ke-112 Kodim 1002/HST warga dI Desa Rantau Keminting dan Desa Kasarangan Kecamatan Labuan Amas Utara bisa menikmati hasil pembangunan untuk memajukan perekonomian rakyat yang dikerjakan selama satu bulan penuh," tutur Dan SSK.
Berita Lainnya
Hanya Butuh Waktu 3 Menit, Bayar Pajak di Lantatur Samsat Pangkalan Kerinci Pelalawan
Kapolres bersama Ketua Bhayangkari Cabang Inhil Tinjau Proses Vaksinasi Anak Didik TK Kemala Bhayangkari
Warga dan Anggota Satgas TMMD ke-112 Timbun Pondasi Teras Musholla Noor
Rumah BIOS Hadir di Kodim 0619/Purwakarta, Solusi Ketahanan Pangan
Meriah!! Peringatan Hari Bhayangkara ke-77 Polres Bengkalis Gelar Fun Walk
Program TMMD ke 113 Berakhir Digelar dan Ditutup Dengan Peninjauan ke Lokasi
Danrem 061/SK Ikuti Pelaksanaan Upacara HUT TNI ke-76 Secara Virtual
Relounching Oleh Kapolda Riau : Dengan Tertib Protokol Kesehatan, Sumatera Jungle Run (SJR) Dipastikan Digelar 26-27 September 2020
Peduli Personel Tugas Pengamanan Pos, Kapolres Bintan dan Ketua Bhayangkari Bintan Berikan Tali Asih
Jamin Kamtibmas Jelang Pelaksanaan G20, Polres Bintan dan Polsek Jajaran Laksanakan KRYD
Waka Polres dan Dua Kasat Polres Inhu Dimutasi
Sampaikan Pesan Kamtibmas, Kapolsek Sungai Batang Silaturrahmi dengan Lurah Benteng