Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Kadin dan KONI Inhil akan Laksanakan Vaksinasi Covid-19

BUALBUAL.com - Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) kembali akan melaksanakan vaksinasi Covid-19. Vaksinasi kali ini bekerjasama dengan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Inhil.
Inhil, Edy Indra Kesuma, Jumat 3 November 2021 menuturkan bahwa kegiatan ini disponsori oleh Kadin Indoneisa, OJK, Kimia Farma dan Kadin Riau.
“Jika tidak ada halangan, vaksinasi akan kita laksanakan pada 11 Desember 2021,” sebut Edy.
Dia mengatakan bahwa vaksinasi yang dilaksanakan bersama KONI Inhil ini menargetkan 500 dosis untuk masyarakat umum.
“Untuk pendaftaran bisa mengunjungi sekretariat KONI Inhil jalan Lingkar 2 No 37 Tembilahan,” tuturnya.
Pada kesempatan tersebut, Kadin nantinya juga akan membagikan sembako berupa beras, gula pasir, susu kental manis, biskuit dan lain-lain.
Edy juga berharap kepada masyarat untuk selalu mematuhi protokol kesehatan (prokes) saat beraktivitas di luar rumah guna menekan kasus Covid-19 di Kabupaten Inhil.
Berita Lainnya
Dinkes Inhil Gelar Rapat Pembahasan Rencana Kerja Kabupaten/Kota Sehat
Satu PDP Rohil Hari Ini Dirawat di Rumah Sakit Awal Bros Pekan Baru
Satlantas Polres Bengkalis Bersama Tim Bluezzuk Adventure Serahkan APD Ke RSUD Duri
Kadiskes Riau : 37 PDP Baru Dirawat di RS rujukan di Provinsi Riau
Pemdes Pamesi Bersama TP-PKK Gelar Penyuluhan Stunting
Dinkes Inhil Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Penyuluhan Upaya Pencegahan Penularan Rabies ke Masyarakat
Menjadi Standar Pelayanan Kesehatan, Dinkes Inhil Gelar Pertemuan Pemutahiran Data SPM 2023
Dinkes Inhil Sagat Penting Menjaga Kesehatan Ibu Karena Akan Mempengaruhi Janin
Di Buka Bupati Inhil, Dinkes Inhil Mengelar Sosialisasi Quick Wins Pelayanan Darah dan Launching Gerhana
Ketua GSH Inhil Hj. Zulaikha Wardan Ikuti Pembekalan Kader PKK Pro 'Sehat Duta Perubahan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat'
Hasil Analisis Data Pengukuran Stunting Desa Sari Mulya Tahun 2023-2024
Kadiskes Riau : Bertambah 4 Kasus Konfirmasi Positif , Total Kasus 382 di Provinsi Riau