Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
BUMDes Lancang Kuning Rumbai Jaya Catat Laba Bersih 2021 Hingga Ratusan Juta

BUALBUAL.com - Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Lancang Kuning Desa Rumbai Jaya, Kecamatan Kempas, Kabupaten Indragiri Hilir, catat laba bersih Rp135.630.049 sepanjang tahun 2021.
Hal tersebut sampaikan oleh direktur BUMDes lancang Kuning, Mulyono saat mengelar Musyawarah Desa Pertanggungjawaban Tahunan ( MDPT) pada Rabu (26/01/2022) pagi di Aula Kantor Desa Rumbai Jaya.
"BUMDes Lancang Kuning saat ini memiliki tiga unit tahun usaha yakni simpan pinjam, penggemukan sapi dan perdagangan daging sehingga berhasil mencatat laba sebesar RpRp135.630.049 maka dari laba tersebut BUMDes Lancang Kuning berkontribusi menciptakan Pendapatan Asli Desa sebesar Rp 27.138.000," kata Mulyono.
"Laba tersebut didominasi oleh unit usaha Simpan Pinjam dan penggemukan sapi," jelas Mulyono.
Yusni Azizah selaku Spesialis BUMDes dan Pengembangan Ekonomi pada Program DMIJ Plus Terintegrasi sangat mengapresiasi BUM Desa lancang kuning sudah mampu mampu berperan dalam peningkatan ekonomi dan pemberdayaan masyarakat dengan dibuktikan banyaknya masyarakat yang mau menabung di BUM Desa lancang kuning dengan jumlah 1.023.226.300.
"Kemudian BUM Desa juga mampu memberdayakan masyarakat dalam peternakan sapi dimana sapi milik BUM Desa dititipkan kepada masyarakat untuk dipelihara dengan sistem bagi hasil dan dalam pemeliharaan sapi kemudian masyarakat diberikan pengetahuan tetang cara-cara penggemukan sapi," tutur Yusni Azizah.
"Kemudian memanfaatkan limbah sapi menjadi nilai ekonomis melalui dinas peternakan, sehingga tahun 2021 ini laba usaha mencapai 135.690.049 dengan jumlah PAD 27.138.000," jelas wanita yang akrab disapa ibu Yus itu.
Tampak pada MDPT tersebut, Camat Kempas, Spesialis BUMDes dan Pengembangan Ekonomi pada Program DMIJ Plus Terintegrasi, TA P3MD, Kabid Dinas Peternakan Inhil, Bhabinkamtibmas Bhabinsa, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, ibu-ibu PKK serta para nasabah Simpan Pinjam.
Sembari MDPT BUMDes lancang Kuning juga memberikan Doorprize kepada nasabah terbaik dan memberikan bantuan untuk tiga rumah tahfidz masing masing senilai Rp 870.000.
Berita Lainnya
Sekda Inhil Menghadiri Pisah Sambut Kalapas Kelas llA Tembilahan
Dinkes Inhil Gelar Pertemuan Koordinasi, Advokasi Dalam Rangka Penerapan Germas di Kec Pulau Burung
Pemkab Inhil Ikuti Rakoor Perluasan Pemanfaatan Belanja Langsung dalam rangka Pencegahan Korupsi Pengadaan
Pejabat Sekda Inhil H Fauzar Pimpin Apel Patroli Berskala Besar Penegakan Disiplin Covid-19
Pemkab Inhil HM Wardan Mediasikan Permasalahan Masyarakat Desa Sungai Bela dengan PT IJA
Kekayaan Alam Danau Gaung di Indragiri Hilir Terdapa Ikan Purba Tropis
Dinsos Inhil Hadiri dan Laksanakan Kegiatan Apel Pasukan Bakti Sosial Gotong Royong dalam Rangka Milad Inhil ke 57
Bupati Inhil HM Wardan Harap Hasilkan JTP Berkompeten dan Berintegritas
Ketua Dekranasda Inhil Hj Zulaikhah Wardan Ikuti Musyawarah Nasional Secara Vidcon
Malam Idul Fitri 1442 H, Bupati HM Wardan Laksanakan Takbir di Pendopo Rumah Dinas Bupati
Kampanye Germas di Pulau Kijang, Maria Hairani, SKM Ingatkan Germas Dapat Menurunkan Faktor Resiko Penyakit
PUMA Nusantara Inhil di Kukuhkan, Bupati HM Wardan Berharap Menjadi Mitra Pamerintah Dalam Memberikan Pelayanan Medis