Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
DPW PAN Riau, Resmikan Pengurus Milenial PAN Riau Priode 2020-2025

BUALBUAL.com - Bersempenakan Rapat Koordinasi (Rakor) dengan Seluruh DPW dan DPD Se-Riau, Pengurus Milenial Partai Amanat Nasional Riau (Milenial PAN Riau) priode 2020-2025 secara resmi dilantik dan dikukuhkan oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilyah (DPW PAN) Provinsi Riau, H. Alfedri, M.Si yang bertempat di Greand Central hotel, Senin 21 Februari 2022 Malam.
Berlangsung dengan hikmat, dalam Pelantikan itu, ikut hadir Ketua BSN DPP PAN, Zita Anjani, Wasekjen DPP PAN, Irvan Herman dan anggota PAN Riau lainnya.
Tak hanya itu, pelaksanaan Pelantikan juga dilanjutkan dengan diskusi Politik Bersama Milenial PAN Riau dengan menghadiri tiga narasumber, Zita Anjani selaku Ketua BSN DPP PAN, selaku Wasekjend DPP PAN, Irvan Herman dan Ketua DPW PAN Riau, H. Alfedri, M.Si.
Ketua DPW PAN Riau, H.Alfedri, M.Si pada sambutannya menyampaikan kaum Milenial PAN Riau merupakan spirit baru untuk bergerak dalam sektor kekinian mewadaih pemilih pemula tentunya.
"Maka kita senantiasa diharapkan bisa meningkatkan eksistensi dan menggali potensi diri agar pemilih pemula ini bisa kita bersemai di Partai yang kita cintai dan tentunya,"Ungkapnya.
ia juga menjelaskan tugas Pengurus Milenial PAN Riau nantinya harus bisa membentuk Pengurus Milenial PAN untuk di setiap Kabupanten/Kota yang bisa melahirkan kader muda Milenial yang ber pontesial.
"Kedepannya harapan kita semua Milenial PAN Riau ini harus bisa terbentuk di seluruh Kabupaten/Kota yang ada di Riau ini, sehingga kader-kader muda Milenial yang ber pontesial bisa mengubah Riau ini lebih baik lagi," Sambungnya.
Dalam kesempatan dan tempat yang sama Ketua Milenial PAN Riau yang resmi dilantik dan dikukuhkan, Rudi Irawan mengucapkan apresiasi yang setinggi-tiangginya kepada Ketua DPW PAN Riau dan seluruh Jajaran Pengurus yang Mensupport organisasi ini, ini modal awal yang kami butuhkan sehingga apa yang menjadi tanggung jawab yang di berikan kepada kami dapat kami laksanakan dengan baik.
"Tentunya kami mengapresiasikan setinggi-tingginya dan terimakasih kepada Ketua DPW PAN Riau dan seluruh Jajaran Pengurus yang Mensupport organisasi ini, kami akan terus bergerak dan mengajak Milenial-Milenial untuk begabung besama kami," Ucap Rudi yang merupakan Anggota DPW PAN Riau.
Pengukuhan ini berlangsung have fun dan ceria dengan di akhiri foto bersama dan aksi Tiktok oleh mbak Zita Anjani bersama Milenial PAN Riau.**
Berita Lainnya
Ketua PKB Riau Abdul Wahid Serahkan Bantuan untuk Pembangunan Rumah Toleransi Ansor Riau
Menjelang Pilkada, Pemerintah Ingatkan Potensi Korupsi Dana Bansos Covid 19
Selain Tokoh Politik, Ternyata Ferryandi Juga Adalah Seorang Dosen
Polda Dituding Terlibat Pengrusakan Baliho Partai Demokrat, Ini BUAL Bantahan Kapolda Riau
Pilkada Kuansing, Tanpa Mahar Politik PKB Riau Serahkan SK Dukung Ke Suhardiman Amby
DPC Gerindra Inhil Siapkan 2 Ton Beras untuk Disalurkan ke Masyarakat yang Terdampak Covid-19
Teriakan Kemenangan Ribuan Pendukung Wahid- Hariyanto pada Tablik Akbar UAS di Pekanbaru
Naik Vespa dan Diarak Saat Daftarkan Bacaleg, Demokrat Riau Tekankan Hal Ini Ke Bacaleg
Bacalon Wagub Kepri Jalin Silaturahmi dengan FPI Batam
Prediksi Politik! 6 Nama Tenar Bakal Maju Pada Pilkada Inhil Tahun 2023 Akan Datang
Jelang Pilkada 2024, Bang H. Ferry Silahturrahmi Ke DPD PKS Inhil
Bola Panas Ferry dan Herman Berebut Rekomendasi DPP Partai Golkar untuk Pilkada Inhil