Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Ketua Komisi II DPRD Inhu Apresiasi Kegiatan Lomba Masak Serba Ikan di HarKopnas Tahun 2022

BUALBUAL.COM INHU RIAU- Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hulu (INHU) megapresiasi kegiatan hari perayaan koperasi ke-75 Pemkab Inhu telah melakukan lomba memasak serba ikan tingkat kabupaten cukup meriah.
"Perlombaan memasak serba ikan peserta melakukan kreativitas bentuk makanan hingga menarik perhatian masyarakat," kata Sugeng sebagai Ketua Komisi II Kepihak media. Senin 01/08 saat di wawancarai di lokasi kegiatan.
Kemudian Sugeng meyampaikan, kita tau ikan adalah memiliki protein tinggi yang sangat bagus di konsumsi khususnya buat anak.
Dengan melalui Lomba ini mudah-mudahan Indragiri hulu bisa membudaya bagi para masyarakat khususnya Ibu -ibu memberikan asumsi asupan- asupan gizi yang lebih terarah terhadap anak.
Dijelaskannya, banyak masyarakat belum tau ikan itu memiliki protein tinggi walaupun harganya murah gizinya banyak dan baik untuk di konsumsi.
Harapannya kedepan untuk tahun selanjutnya acara acara lebih meriah lagi dan lebih banyak lagi pesertanya, agar lebih banyak tau manfaat ikan itu seperti apa kasiatya.
Kemudian sugeng meyampaikan tentang stunting menghimbau kepada masyarakat agar sama sama mengambil peran dalam penanganan stunting. Ini semua tidak menjadi tanggung jawab kepala Daerah saja tetapi semua pihak dari masyarakat atau stekholder.
Himbauan juga di sampaikan ketua DPRD komisi II kepada masyarakat untuk dapat menkonsumsi ikan lebih lagi dari sebelumnya karena ikan itu tidak mahal baik itu ikan tawar maupun ikan laut.
Kegiatan hari ini sangat kita apresiasi setinggi-tingginya kepada Bupati Inhu Rezita Meylani Yopi SE dimana penanganan stunting di Inhu terlaksana dengan baik bahkan kontribusi sudah dilakukan, Ujarnya.
Berita Lainnya
Wow! 4 Tahun Direkrut Lewat Jalur Pro Hire Karirnya di PLN Melesat Cepat, Siapa Chipta Perdana?
Tahun Ini Riau Percepat Pelaksanaan PPDB SMA/SMK Negeri
Aluan: Kajian Untuk Merevitalisasi Pulau Penyengat Memakan Waktu dan Rumit
Hadi Penandio Resmi Dilantik sebagai Kepala Satpol PP Provinsi Riau
Tersenyum Lebar Masyarakat Bengkalis Terima Sertipikat Tanah Gratis, Kasmarni Ucap Terima Kasih Kepada Wamen ATR/BPN RI
Walikota Tanjungpinang Positif Terpapar Covid-19
Pemkab Lampung Utara Berikan Bantuan Beras Bagi Warga Terdampak Covid-19
Terkait Pembagian Migor Disdag Lampura Tepis Adanya Bahasa Titipan
Tempat Wisata, Karaoke, Warnet dan Cafe Dilarang Beroperasi
Rahma Fokus Benahi Pemulihan Ekonomi di Masa Pandemi dari Segala Sisi
Sisa Pekerjaan Sudah Tuntas, Panjang Tol Pekanbaru -Bangkinang Jadi 40 Km
Akibat Corona Pendapatan Negara Menurun, THR dan Gaji ke-13 PNS Terancam Dihapuskan