Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Sambut HUT Kemerdekaan RI Ke 77 , Ratusan Warga RW 6 Balik Alam Ikuti Jalan Santai

BualBual.Com - Menyemarakkan Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang jatuh pada tanggal 17 Agustus, masyarakat RW 6 Kelurahan Balik Alam, Kecamatan Mandau ikuti Jalan Santai, Minggu (14/08) pagi.
Jalan Santai di tandai dengan pemotongan Pita dan pelepasan oleh Camat Mandau Riki Rihardi bersama Ketua TP-PKK Mandau Dewi Asnidar, serta Lurah Balik Alam Rifky Elyaningsih.
Ketua RW 06 Kelurahan Balik Alam Dayandra mengucapkan terimakasih kepada Bapak Camat Mandau bersama rombongan telah hadir pada acara pagi ini dan terimakasih juga Lurah Balik Alam yang terus mensupport kegiatan di lingkungan kita RW 6.
"Kami warga RW 6 dan sekitarnya juga bersyukur atas perhatian yang telah diberikan. Selama ini kami slalu mendukung program Bupati Bengkalis seperti PKK, Dasawisma hingga posyandu," Ucapnya siap bersinergi dengan Pemkab Bengkalis.
Senada, Lurah Balik Alam, Rifky Elyaningsih
menyampaikan terimakasih atas kehadiran Camat Mandau yang turut mensupport pelaksanaan rangkaian kegiatan HUT RI di Kelurahan Balik Alam.
"Kegiatan ini terlaksana berkat kerjasama P
pihak Kelurahan Balik Alam dan masyarakat. Kita juga membantu tiap RW untuk menyemarakkan Perayaan hari Kemerdekaan RI ke 77 ini,"ungkapnya.
Sementara itu, Camat Mandau Riki Rihardi sangat mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan RT, RW. Kekompakan dan kebersamaan ini sangat luar biasa. Karena sesuatu yang berat akan terasa ringan.
"Hari ini hampir semua masyarakat RW 6 ikut kegiatan.Ini menunjukkan semangat dan kebersamaan, mudah-mudahan tetap berlanjut dan tetap semangat," harap Camat Riki.
Usai jalan santai, Panitia membagikan Doorprize kepada masyarakat RW 6 Kelurahan Balik Alam, yang undian pertama di baca langsung oleh Camat Mandau Riki Rihardi.
Berita Lainnya
Berkat Program Jaminan Kesehatan Masyarakat Kabupaten Bengkalis Raih Penghargaan UHC Tahun 2024
Anies Baswedan Buat Kebijakan Rem Darurat di Masa Transisi, Apa Itu?
Sebanyak 587 narapidana Rutan Kelas II Rengat mendapat remisi.
Gelar Rakercab DPC PDI P Kabupaten Bengkalis, Dengan Tambahan Kader Yang Baru Bergabung, Optimis Raih Suara Signifikan
Minimalisir Angka Putus Sekolah, Gubri Rencanakan Pemberian Seragam Gratis
Pemkab Inhu gelar Sunat Massal di Ikuti 560 Anak
Polres Bintan Gelar Simulasi Pengamanan Penerapan New Normal Tempat Wisata di Lagoi
Pemuda Senayang Apresiasikan Upaya UPP Senayang Dalam Menerbitkan Pas Kecil Kapal Nelayan
Perwako Tanjungpinang Akan Berlakukan Denda Uang Bagi Pelanggar Protokol Kesehatan
Keren!Bupati Kasmarni Raih Penghargaan IIWA 2023
Tekan Laju Inflasi, Pemkab Bintan Bertekad Hidupkan Satgas Ketahanan Pangan
Tekan Kemiskinan Ekstrem, Bupati Bengkalis Kasmarni gelar Launching Ratusan Ribu Paket Sembako Murah