Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Misnarni Syamsuar Motivasi Peserta Pelatihan, Buka Tempat Usaha Pengelasan

TEMBILAHAN (BUALBUAL.com) - Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Riau, Misnarni Syamsuar memotivasi peserta pelatihan pengelasan untuk tekun belajar, setelah selesai pelatihan bisa membuka usaha.
Hal ini disampaikan Misnarni pada pelatihan keterampilan kreatif produktif mustahik Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Indragiri Hilir, Selasa (6/9/2022).
Pelatihan keterampilan kreatif produktif terdapat tiga bidang pelatihan menjahit pelatihan bengkel sepeda motor dan pelatihan pengelasan.
Ketua PKK Provinsi Riau yang didampingi ketua PKK Inhil Zulaikah Wardan dan Ketua Baznas Inhil Muhammad Yunus Hasby tampak akrab menyapa peserta pelatihan. Menurut Misnarni Pelatihan ini penting, untuk mengasah kemampuan peserta pelatihan.
"Setelah selesai nanti bisa membuka usaha, bisa menopang ekonomi keluarga," ujar Misnarni.
Ia mengungkapkan, dengan seringnya berlatih maka akan pandai. Jika sudah pandai atau ahli pada suatu bidang keterampilan, dari hal tersebut bisa menjadi peluang usaha sebagai peluang untuk meningkatkan perekonomian di tingkat keluarga, khususnya bagi para peserta pelatihan keterampilan.
Berita Lainnya
DP2KBP3A Inhil Laksanakan Pelatihan Fasilitator Tim Pendamping Keluarga
Gubri Syamsuar Apresiasi Program Pengembangan Peternakan Sapi Desa Rimba Makmur Kampar
Bahas Optimalisasi Perpustakaan Desa, Kadispersip Riau: Kita Dorong Semua Desa Miliki Perpustakaan
Pemprov Riau Resmi Launching Riauprov-CSIRT, Berikut Tujuannya
Pembangunan RLTH, Wabup SU: Ini Wujud Kerja Nyata TNI kepada Masyarakat
Perdana Pemkab Bintan Gelar Upacara HUT RI di Lapangan Sri Bintan Buana Busung
HUT RI ke-78, Pemkab Lampung Utara Gelar Berbagai Perlombaan Tradisional
Dewi Ajak Masyarakat Dispilin Memakai Masker
Diskes Pemprov Riau Imbau Masyarakat Tenang dan Ikuti Imbauan Pemerintah
Pemkab Inhu Gelar Sosialisasi Bagi ASN Batas Usia Pensiun 2023
Gesa Realisasi APBD dan Komitmen P3DN, Upaya Gubernur Ansar Capai Peringkat Tertinggi Nasional
Tinjau Rumah dan Sekolah Terdampak Gempa Bupati Kuansing dan BPBD Riau Langsung Salurkan Bantuan