Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Polsek Siak Hulu Gelar Binrohtal Guna Tingkatkan Iman Dan Taqwa Personil

BUALBUAL.com - Polsek Siak Hulu laksanakan kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) di Musholla Polsek Siak Hulu, Sekira pukul 08.10 WIB, Kamis, (22/9/22).
Kegiatan Binrohtal ini, dihadiri langsung oleh Kapolsek Siak Hulu, AKP. Zainal Arifin, SH, MH, pada Kanit/Panit, dan gabungan fungsi Polsek Siak Hulu yang beragama Islam (muslim, red).
Terpantau, kegiatan Binrohtal dibuka oleh AIPDA Lasyadid, dilanjutkan dengan pembacaan surat Yasin yang dipimpin oleh Ustadz Syamsudin Nst, kemudian Tausiah dan pembacaan Doa oleh Ustadz Syamsudin Nst.
Adapun Tausiah yang diisi oleh Ustadz Syamsudin mengusung tema "Persiapan Untuk Kematian". Ustad Syamsudin dalam tausiahnya, menyampaikan bahwa kematian merupakan gerbanh pertama yang akan kita lewati untuk mencapai akhirat, semakin lama hidup semakin dekat dengan kubur.
Ustadz Syamsudin menegaskan, bahwa ajal akan datang sesuai waktu yang telah ditentukan, dan akan datang kepada orang baik ataupun orang jahat. Untuk itu, Ustad Syamsudin mengajak untuk mempersiapkan bekal dalam menghampiri kematian.
Kapolres Kampar, AKBP. Didik Priyo Sambodo, SIK melalui Kapolsek Siak Hulu, AKP. Zainal Arifin, SH, MH mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk membentuk karakter anggota polri, khususnya jajaran Polsek Siak Hulu agar menjadi lebih baik sehingga senantiasa ikhlas dalam pelaksanaan tugas, serta meningkatkan kualitas keimanan dan ketaqwaan personil Polsek Siak Hulu.
Berita Lainnya
Polres Kuansing Dalami Dugaan Keterlibatan Tersangka Pembakar Alat Berat Di Bisnis PETI
Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-74 Polres Karimun Gelar Lomba MTQ
Peringati Hari Santri Nasional ke-4 di Ponpes Hidayatul Salafiyah, Polda Riau Gelar Vaksinasi Serentak
Personel TNI-Polri Dikerahkan Bantu Korban Banjir
Kapolres Inhu Lakukan Program Jubah Emas kemasyarakat Lansia Kurang Mampu
Bersama Satgas TMMD, Umi Merasa Semakin Akrab
Evaluasi Kinerja, Waka Polres Lampura Pimpin Apel Anggota Bhabinkamtibmas
Tunda Mudik, Polsek Bangko Ajak Masyarakat Rayakan Lebaran 2021 Secara Virtual
Prajurit Lanud RHF Laksanakan Samapta Semester II TA 2021
Perdana di Kecamatan Lirik, Bedah Rumah Presisi Polres Inhu Dimulai
Kapolsek Rengat Barat Kunjungi Rutan Rengat Ciptakan Pilkada Damai
Peringati Nuzulul Quran, Dandim 0314 Inhil: Tingkatkan Keimanan di Bulan Ramadhan