Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Paripurna DPRD Penyampaian Raperda APBD Lampura Tahun Anggaran 2023

BUALBUAL.com - Paripurna penyampaian keterangan Bupati mengenai Raperda APBD kabupaten Lampung Utara (Lampura) tahun Anggaran 2023 diselenggarakan di Ruang Paripurna DPRD Kabupaten Lampung Utara, Jumat 30 September 2022.
Paripurna tersebut dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Lampura Wansori, SH dan para Wakil Ketua, yakni Madri Daud, SE MH, H. Dedi Sumirat dan Joni Saputra bersama 23 anggota DPRD Kabupaten Lampung Utara.
Bupati Lampung Utara H. Budi Utomo, SE MM menyampaikan berdasarkan KUA-PPAS APBD tahun Anggaran 2023 yang telah disahkan dan disepakati bersama pada tanggal 27 Juli 2022, maka kedua dokumen tersebut menjadi dokumen perencanaan dan penganggaran, serta sebagai pedoman atau landasan dalam penyusunan Rancangan APBD Tahun Anggaran 2023.
Kemudian beliau melanjutkan dalam rancangan APBD Tahun Anggaran 2023 ini, pendapatan daerah direncanakan mencapai Rp. 1.729.822.732.964,00. Kemudian rancangan Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp. 1.747.378.592.256,00. Adapun untuk pengalokasian anggaran berdasarkan program dan kegiatan, telah di ungkapkan secara lengkap dalam nota Keuangan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari penyampaian RAPBD Kabupaten Lampung Utara tahun anggaran 2023.
Dalam paripurna tersebut hadir Sekretaris Daerah dan Forkopimda Kabupaten Lampung Utara, dan tamu undangan serta media cetak dan elektronik.
Berita Lainnya
SK Sudah Turun, Pelantikan Asri Auzar Menggantikan Noviwaldy Jusman Sebagai Waka DPRD Riau Tunggu Banmus
Paripurna DPRD Riau Bahas Tiga Penyampain Raperda Tahun 2017
Komisi II DPRD Bengkalis Tinjau Percepatan Pembangunan Jalan di Bathin Sobanga
DPRD Kampar Gelar Rapat Paripurna Penandatanganan KUA PPAS APBD Tahun 2022
Ahok Sadar Banyak Anggota DPRD DKI yang Tersakiti Akibat Ucapannya
Eks Ketua DPRD Riau Ajukan PK, KPK Minta MA Tolak Permohonan Johar Firdaus
Terbukti Cabuli Anak, Kejari Eksekusi Oknum Anggota DPRD Ini
Anggota DPRD Bintan, Tarmizi Dukung Langkah Pemda Buka Pintu Masuk Wisatawan Asing Melalui Travel Bubble
DPRD Riau Bagi-bagikan Hand Sanitizer ke Ojek Online
Berkat Cen Sui Lan, Tahun Depan Pembangunan Jalan Nasional Trans Barelang Dikerjakan
Nurzaman Dilantik oleh Septina Sebagai Anggota DPRD Riau
Dua DPR RI Asal Riau Tolak Pilkada Serentak 2020