Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
Galery
Sekda Afrizal Buka Bimtek Jejaring TKSK dan LKS se Kabupaten Inhil

BUALBUAL.com - Bupati Indragiri hilir H. M. Wardan yang di wakili oleh Sekretaris Daerah (sekda) Kabupaten Indragiri Hilir H. Afrizal membuka bimbingan teknis jejaring tenaga kesejahteraan sosial kecamatan (TKSK) dan lembaga kesejahteraan sosial (LKS) se-kabupaten Indragiri hilir yang di laksanakan di aula salah satu Hotel di Tembilahan, selasa (15/11/2022)
Bimtek ini bertujuan untuk meningkatkan peran serta dan wawasan tenaga sukarela dalam penyelenggaraan kesejahteraan sosial di tingkat kecamatan dan meningkatkan kapasitas SDM TKSK dan LKS
Peserta BIMTEK TKSK dan LKS berjumlah 42 orang terdiri dari TKSK 20 orang dan LKS 22 orang, yang dilaksanakan selama 2 hari dari tanggal 15 s/d 16 November 2022.
BIMTEK ini dibuka oleh Bupati Inhil yang di wakili oleh Sekda H. Afrizal yang ditandai dengan pengalungan tanda peserta
Dan dalam sambutannya Bupati Indragiri hilir yang di bacakan oleh sekda H. Afrizal mengatakan dengan semakin berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi bagi lembaga/organisasi serta tenaga suka rela agar dapat mengimplementasikan ilmu dan keahlian secara efektif dan efesien serta masif, buatlah inovasi-inovasi dan terobosan dalam melaksanakan tugas serta berkontribusi dibidang kesejahteraan sosial kemasyarakatan di wilayah kerja saudara dengan jiwa pengabdian yang tulus dan ikhlas.
Selanjutnya kepada peserta BIMTEK jejaring TKSK dan BIMTEK LKS saya harapkan untuk dapat mengikuti dengan sungguh-sungguh kegiatan ini agar apa yang di sampaikan narasumber dapat diterapkan dengan penuh tanggung jawab dan ketentuan yang berlaku.
Kegiatan BIMTEK ini di hadiri kabid pemberdayaan sosial dinas sosial provinsi Riau,beberapa pimpinan OPD kab. Inhil,ketua forum TKSK provinsi Riau,camat Tembilahan dan undangan lainnya. (Galery)
Berita Lainnya
Gubri Syamsuar: Memperingati Hari Kartini 12 Perempuan Riau Terima Penghargaan Wanita Berprestasi
Pertemuan Lintas Program dan Sektor, Dinkes Inhil Bahas Penguatan Pemantauan Tumbuh Kembang Balita
Dinsos Inhil Serahkan Bantuan Kepada Pengemis dan Lansia
Bupati HM Wardan Ikuti Peluncuran Gerakan Cinta Zakat Baznas Nasional
BUMDes Soren Mandiri Gelar MDP 2021, Kades Berharap Saprodi Mampu Lebih Eksis
Dinsos Inhil Kembali Salurkan Bantuan untuk Masyarakat Membutuhkan
Ketoprak Kembang Salah Satu Rekomendasi Jika Jalan - jalan ke Tembilahan
Bupati Inhil HM Wardan Berikan Tanggapan Terhadap Pandangan Umum Fraksi Terkait 6 Ranperda
Dinsos Inhil Hadiri Kegiatan Pembukaan Sosialisasi Literasi PPID Dan Smart Informasi Inhil 2022
Bupati Inhil diwakili Sekda H. Afrizal Kunjungan Ke Fateta IPB Bogor
Sekda Inhil Buka Sosialisasi P3DN di Kabupaten Inhil
Kadis Dinsos Inhil Hadiri Pisah Sambut Kapolres Inhil, AKBP. Dian Setiawan SH, S.I.K, M.Hum kepada AKBP Norhayat S.I.K