Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Kapolda Lampung Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Malam Tahun Baru 2023

BUALBUAL.com - Kapolda Lampung Irjen Pol Akhmad Wiyagus memimpin langsung apel kesiapan pengamanan gereja dan malam tahun baru 2023 objek vital dan destinasi wisata, di Lapangan Mapolda Lampung, Lampung Selatan, Sabtu (31/12/2022).
Kapolda, menyampaikan apel kesiapan pengamanan Nataru untuk mengecek kesiagaan personil dalam menjaga Kamtibmas saat merayakan pergantian malam tahun 2022 menuju 2023.
"Mari tunjukan kepada masyarakat bahwa kita sebagai pelindung, pengayom dan pelayanan kepada masyarakat dan menjaga memelihara keamanan ketertiban," ujarnya.
Kapolda, juga menjelaskan bahwa tingkat kepercayaan masyarakat kepada Polri makin meningkat harus kita jaga dan jalankan dengan baik. Kita juga harus berinteraksi kepada masyarakat dalam menjalankan tugas kepolisian mengedepankan fungsi Preemtif, preventif dan refresif.
Kapolda, memberikan Apresiasi kepada personel Polda Lampung yang sudah bekerja dengan baik dan harapannya Setiap ada kejadian apapun segera laporkan kepada pimpinan secara berjenjang.
Sementara itu, Kabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad menyampaikan kepada masyarakat yang akan merayakan pergantian malam tahun baru 2023 untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban.
"Jangan ada yang konvoi atau iringan motor dan waspada berkunjung ke tempat objek wisata untuk tetap ikuti informasi dari BMKG tentang cuaca yang berubah-ubah dan untuk tetap jaga Prokes," ungkapnya.
Berita Lainnya
Turunkan Bahan Utama Jembatan, Satgas TMMD Semangat Penuh
Kapolres Hendra Gunawan Dengan Instansi Terkait, Musnahkan 600 Karung Gula ILLEGAL
Ini Penjelasan Polda Kepri Terkait Calon Taruna Akpol yang Tidak Diberangkatkan ke Panitia Pusat
Kapolres Lampura Silaturahmi ke Ponpes Walisongo Kecamatan Abung Selatan
Satgas TMMD ke 111 Kodim 0314/lnhil Gelar Penyuluhan Program KB Kesehatan di Aaula Kantor Kelurahan Pelangiran
Kenalkan Polri Sejak Dini, Polres Lampura Bagikan Buku ke Sekolah Dasar
Kapolres Inhil Lakukan Penanaman Bibit Palawija Program Polda Riau Jaga Kampung Nusantara
Keberadaan Kampung Tangguh Mendorong Masyarakat Untuk Lebih Produktif
Pos Kamling Mulai Direhab Satgas TMMD ke 111 Kodim 1010/Tapin
Kapolda Kepri Ikuti Vidcon Bersama Kapolri, Bahas Kelangkaan Minyak Goreng
Satgas TMMD ke-113 Kodim 0315/Tanjungpinang Tetap Semangat Bekerja di Bawah Terik Matahari
HUT TNI AU ke-76, Kapolres Tanjungpinang Berikan Kejutan di Mako Lanud RHF