Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
DKM Masjid dan Musholla Regional Office PT THIP Gelar Peringatan Isra Miraj, Serta Pelantikan HARISMA

BUALBUAL.com - Masjid dan Musholla Regional Office PT. TH Indo Plantations di GOR Pom Pulai PT. THIP dengan dihadiri seluruh Management PT. Th Indo Plantations Mengelar Tabligh Akbar Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi besar Muhammad S.A.W 1444 H DKM dan diisi oleh Mubaligh Kondang Al Ustadz H.M Surya As’ad, SPdi dari Tembilahan
Dengan diiringi berbagai kegiatan perlombaan sebelumnya seperti Lomba Adzan, Kultum, Praktek Sholat, Kaligrafi, Hafalan Surah Pendek serta Cerdas Cermat. Dimana semua perlombaan diikuti seluruh peserta dimulai dari Tingkat TK sampai tingkat SMK.
Peringatan Isra’ Mi’raj ini juga diisi dengan acara Pelantikan Himpunan Remaja Islam Masjid dan Musholla Regional Office PT. TH Indo Plantation (HARISMA), dimana jumlah Remaja masjid dan Musholla yang dilantik berjumlah 94 orang.
Ketua Umum Dewan Kenaziran Masjid dan Musholla Bapak Kahirul Amri dengan didampingi Sekretaris Umum Bapak Debi Hendra serta para jajaran pengurus lainnya di sela sela acara mengatakan bahwa dengan dibentuk dan dilantikan Himpunan Remaja Islam Masjid dan Musholla Regional Office PT. TH Indo Plantations (HARISMA) dapat menjadikan generasi Muda Mudi Islami yang jauh dari hal hal negatif.
Beliau berharap HARISMA dapat menjadi contoh bagi seluruh pemudan dan pemudi yang berada di wilayah PT. TH Indo Plantations dan sekitarnya.
Bapak Muhaidin Ujung selaku Ketua Umum terpilih Himpunan Remaja Islam Masjid dan Musholla Regional Office PT. TH Indo Plantations (HARISMA) yang sudah dialntik, menambahkan bahwa HARISMA akan bekerja keras dalam membesarkan syiar Islam dengan melakukan kegiatan kegiatan positif sebagaimana yag diamanahkan Pengurus DKM kepada nya.
Beliau yakin dengan dibentuk dan dilantiknya HARISMA akan membawa Muda Mudi untuk berkarya dan bersinergi dalam hal hal kebaikan dan akan memperkecil ruang lingkup muda mudi untuk melakukan hal hal negatif.
Berita Lainnya
Pengusaha Muda Inhu Taufik Hidayat Bangun Jembatan Penghubung Akses Masyarakat
Sukses Kantongi 66 Suara, Husni Thamrin Pimpinan IKA AKBP- STIE KBP Terpilih
Silaturrahmi Dengan Ketua DPRD Inhil, Pemuda Pancasila Inhil Nyatakan Siap Bersinergi Bagi Pembanguna Daerah
Dalam Rangka HUT Kodam I BB ke-70, TNI dan Polri Se-Rohil Bagikan Sembako Kepada Masyarakat
PKS PT PCR berbagi Sembako Pada Warga Seputaran Perusahaan
PT SSR dan SIR Donasikan Obat- obatan Bagi Pasien Covid-19 Melalui Klinik Polres Inhu
Bagikan Sembako Gunakan Keranjang dan Door to Door, Yuningsih: Terima Kasih PD IWO Inhil dan RPU
Peduli Warga Terdampak Covid-19, PT DDP Bagi Beras 840 KG
Jaga Kebersihan, Seluruh Pedagang Tepi Laut Gelar Goro
Peringati HLN ke-77, PLN ULP Tembilahan Berbagi Paket Sembako
Bocah Lima Tahun Asal Benteng Barat Menderita Tumor, Butuh Uluran Tangan Para Dermawan
Antisipasi Laka, Kasat Lantas Cek Urine Puluhan Supir