Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
Ketua MPC PP Inhu Saat Pidato Pelantikan Pengurus PAC Rengat Barat Tegas dan lugas

BUALBUAL.COM- Ketua Majelis Pimpinan Pemuda Pancasila (PP) Kabupaten Indragiri Hulu (INHU) Indra King, resmi melantik pengurus Anak Cabang PAC Kecamatan Rengat Barat bertempat di gedung Five Boys Wisma Rengat Barat Rabu 22/02/2023.
Dalam acara pelantikan turut hadir Camat
Rengat Barat yang di wakili sekcam Pingastono, Kapolsek Rengat Barat diwakili Iptu Edi D, Lurah Pematang Reba Suyono, Dodi Nafeldi sebagai pengusaha muda Inhu dan seluruh pimpinan PAC PP se- Kabupaten Inhu
"Selamat kepada semua pengurus baru PAC PP Rengat Barat masa bakti 2003-2026," Kata Ketua MPC Inhu Indra King.
Lebih dari 200 orang yang hadir di acara pelantikan, dari pantauan media, pidato ketua Indra King tegas dan lugas pemaparan fungsi dan tugas tentang organisasi PP, di harapkan harus bisa menjaga nama baik organisasi.
Kepada segenap pengurus anggota PAC PP, untuk meningkatkan eksistensi lewat pengabdian dan memperkuat sinergisitas dengan semua elemen terutama Pemerintah dimasing-masing Kecamatan Kader PP se-Kabupaten Inhu harus mendukung langkah dan program Pemerintah ditiap Kecamatan dengan saling mengisi dan bahu membahu dalam mendukung percepatan pembangunan di daerahnya masing masing pengurus.
Kemudian Indra meyampaikan Keberadaan PAC PP di tiap Kecamatan harus menjadi nilai plus untuk daerah nya, jangan sampai menyusahkan masyarakat dan pemerintahan Kecamatan, tapi sebaliknya harus bermanfaat bagi masyarakat ramai, ke depan diharapkan pengurus PAC PP, semakin eksis dan jaya,” ucap ketua MPC Indra King.
Pemuda Pancasila adalah salah satu òrganisasi kepemudaan yang saat ini tidak hanya terbatas sebagai organisasi kepemudaan semata. Melainkan sebagai organisasi sosial kemasyarakatan yang berbasis publik. Artinya setiap potensi masyarakat menjadi wilayah pengabdian PP.
Kami berharap jajaran pengurus serta anggota PP Kecamatan, kedepannya harus dapat lebih meresapi dan menjadikan Pancasila sebagai ideologi dalam kehidupan sehari hari dan setiap langkah harus mencerminkan nilai nilai Pancasila yang luhur untuk menjaga keamanan dan ketertiban serta menjaga persatuan dan kesatuan daerah ini dari rongrongan pihak pihak yang menginginkan kita ini terpecah belah. Katanya.
Ketua PAC Rengat Barat yang baru terpilih Debby meyampaikan ucapan terimakasih kepada semua pimpinan yang hadir dan juga kepada pemerintah kabupaten Inhu dimana acara ini dapat dukungan dari semua pihak khususnya masyarakat Inhu.
"Berkomitmen siap menjaga nama baik organisasi PP Inhu dan siap mendukung program Pemerintah
Adapun Pengurus PAC Rengat Barat sebagai ketua Debby, Sekretaris Taufik Hidayat, Bendahara Erni Eka Nurgrahayu.
Dan dilengkapi dengan pengurus lainnya.
Berita Lainnya
Sambut Tahun Baru, PT PAA Salurkan Bantuan Sosial ke Warga Sekitar Operasional Perusahaan
HPN dan HUT JMSI Ke 4 Tingkat Riau, Bakal di Bengkalis
Sambu Group Berbagi Biskuit Lebaran di Kecamatan Tanah Merah
Buat Malu, Oknum Wartawan Naikan Berita Untuk Ancam Pengusaha Demi Dapatkan Sejumlah Uang
Ngopi Bareng di Kedai Kopi, Bupati Kasmarni Bersama Keluarga Ngobrol Santai Dengan Masyarakat
Arus Banjir Desa Sei Raya Makin Deras, Kasat Lantas Polres Inhu Evakuasi Pengguna Jalan
M. Hasbi Anak Berusia 13 Tahun Warga Abung Selatan Butuh Uluran Tangan Pemerintah
Bagikan Sembako Gunakan Keranjang dan Door to Door, Yuningsih: Terima Kasih PD IWO Inhil dan RPU
Kapolsek LBJ Inhu Paparkan Kejahatan Narkoba dan Ajak Masyarakat Jahui Kejahatan
Mantap! Resmikan MAKO INTI Mahatidana Bung Jasmi Terharu, Ketua MPO PP Beri Bantuan
Polsek Tembilahan Hulu Salurkan 400 Paket Bansos Polri kepada Masyarakat Kurang Mampu
Milenial Squad Tanjungpinang Berbagi ke Marbot Masjid