Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Reses Terakhir, Anggota DPRD Septian Nugraha ketemu Ratusan Warga

BualBual.Com - Reses terakhir Septian Nugraha ditunggu raatusan warga di Jln Karang Anyer, Kelurahan Air Jamban Kecamatan Mandau.
Bukan hanya dari masyarakat biasa, tetapi tokoh masyarakat dari beberapa Kelurahan dan Desa bertemu dan saling menyapa melepas rindu satu sama lain.
Pertemuan sore ini bukan tampak sekedar kegiatan reses, tetapi ibarat satu keluarga yang lama tak berjumpa hingga melepas rindu satu sama lain.

Berlangsung di rumah H.Sumarno di Jln.Karang Anyer 1,Kel.Air Jamban (Minggu, 19/03/2023).
Mewakili Tokoh Masyarakat Pak Julianto, usai menyapa yang hadir juga mengajak yang hadir untuk saling menyampaikan aspirasi demi kemajuan bersama.
Ketua Tim Pemenangan Septian Nugraha, ibu Hj.Misnawati juga mengucapkan warga, Tokoh dan juga para Ketua RW/RT dalam menghadiri reses terakhir.
"Lama tidak bertemu, ada rasa rindu dan juga meminta maaf apabila ada yang kurang dalam jamuan pada hari ini.
Dan juga mengucapkan pada para pendukung yang tetap setia hingga saat ini, dan berharap lebih kompak lagi dalam menyatukan hati dalam mendukung beliau," ucap Ibu Misnawati.
Lurah Air Jamban Aullyaningsih dalam sambutannya, padasore ini kami hadir atas undangan syukuran menjelang Bulan Ramadhan serta hari terakhir kegiatan reses.
'Diakui masyarakat Septian Nugraha banyak membantu usulan dari masyarakat, dan hal ini semakin kita rasakan bersama,"ujarnya.
Septian Nugraha,SE pada sore ini menyapa dan bertemu dengan para tim serta para pendukungnya, karena sema ini terkendala atas musibah Covid 19.
"Inilah saatnya kita kembali berjumpa dan bersemangat dalam memperjuangkan aspirasi kita.
Mari kita panaskan lagi mesin kita, untuk mengesa tujuan, dengan ikhlas dan tulus, mari sukseskan juga program Bupati kita," pungkasnya.
Pada kesempatan ini masyarakat juga dihidangi makanan ringan, sebagai bentuk silaturahmi dimana beberapa hari umat Muslim akan menjalani ibadah Puasa bulan Ramdhan.
Berita Lainnya
Jadi Narsum di Radio, Anggota DPRD Riau Karmila Sari Beberkan Putus Kontrak Pemprov Dengan Lippo Karawaci
Asfirasi Akan Disampaikan Melalui Lembaran Usulan Yang Akan Dibagikan
DPRD Kembali Surati Tim Gugus Tugas Covid-19 Pekanbaru 'Dua Kali RDP Batal'
Wakil Ketua DPRD Inhil, Pinta Pemda Tindak Tegas Masyarakat yang Tidak Pakai Masker
Abdul Wahid Cecar Pertanyaan ke Menejer PT. BNS Terkait Dana CSR dan Pencemaran Lingkungan
Paripurna DPRD Riau Bahas Tiga Penyampain Raperda Tahun 2017
Jumlah Covid-19 Tembus 1,7 Juta, Gus AMI Minta Pemerintah Percepat Vaksinasi
Pemkab Bersama DPRD Inhil Bahas Refocusing Rancangan Perubahan APBD Tahun 2021
DPRD Lingga Gelar Paripurna Persetujuan APBD 2023
Khairul Umam, Sebut Pemerintah Tidak Hanya Mengandalkan APBD, Namun Telah Jemput Bola Anggaran Kementrian RI
Ketua DPRD Lampura Siap Menyambut HPN bersama Insan Pers 9 Februari
H Siantar Reses Di Basis Mantan Anggota DPRD Abi Bahrum Di Kel.Pematang Pudu