Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
BRK Syariah Tegaskan Bantuan Masjid Melalui Dana CSR Sudah Sesuai dengan Agenda Safari Ramadan Pemprov Riau

BUALBUAL.com - Selama bulan suci Ramadan, Bank Riau Kepri Syariah menyalurkan bantuan untuk masjid se Provinsi Riau melalui kegiatan safari ramadan Gubernur dan Wakil Gubernur Riau. Nilai Bantuan setiap masjid tidak sama dan nilai itu juga telah sesuai dengan rapat rencana Safari Ramadan 1444 Hijriah.
Hal itu ditegaskan langsung oleh Pemimpin Divisi Sekretariat Perusahaan Edi Wardana didampingi Pemimpin Bagian komunikasi korporasi dan IR Ika Irawan.
"Terkait bantuan sarana dan prasarana masjid melalui program kemitraan BRK Syariah sesuai dengan rapat rencana safari ramadan 1444 Hijriah yang dilaksanakan Gubernur dan Wakil Gubernur," kata Edi Wardana
Masih kata Edi, untuk kota atau kabupaten di luar kota Pekanbaru diberikan Rp. 50 juta, baik oleh gubernur dan Wakil gubernur Riau. Dan untuk dibeberapa tempat sebesar Rp. 25 juta.
"Dan ini yang Rp 25 juta juga ada yang telah diserahkan oleh Gubernur, tidak hanya Wagubri saja. Dan bantuan ini merupakan CSR Program Kemitraan BRK Syariah dengan Pemrov Riau seperti tahun sebelumnya, yang diberikan bersamaan dengan kegiatan safari Gubernur dan Wakil Gubernur Riau sesuai dengan jadwal yg disampaikan," tuturnya.
Berita Lainnya
Tiga Nakes RSUD PH Tembilahan Positif Covid-19, dr Indra Yovi: Tenaga Medis, Terapkan Kerja Sesuai Aturan
Begini Momen Kopdar Akbar PSF Riau 2023 Bersama Wagubri Edy Natar Nasution
Satgas Pemburu Teking Tindak 4.414 Pelanggar Protokol Kesehatan
Bupati Bengkalis Teken Mou Dan Soft Launching Mal Pelayanan Publik
Desa Sumber Agung Laksanakan Kegiatan Gabungan Jumat Bersih Dan Senam Jumat Sehat
Jalin Silaturahmi Dan Semarakan HUT RI ke 78, TP PKK dan DWP Kuansing Gelar Touring Serta Lomba
Camat Mandau Riki Rihardi, Resmi Buka Jambore Kader TP-PKK Tingkat Kecamatan Mandau Tahun 2024
Halal Bihalal DPD Permak Kepri
Selasa Depan, Kapolda Dijadwalkan Kunker ke Bengkalis
Bupati Bengkalis Kasmarni Sambut Kunjungan Safari Ramadhan Pemprov Riau di Bathin Solapan
Paripurna Pilwabup Lampung Utara Sisa Masa Jabatan Periode 2019-2024
Haji Herman 'Child Prodigy' yang Tak Di Inginkan