Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Lagi, Warga Desa Karya Indah Dirngkus Tim Ojoloyo Polres Kampar

BUALBUAL.com - Lagi, Tim Ojoloyo atau Satnarkoba Polres Kampar berhasil mengamankan seorang pelaku Narkoba jenis Sabu, ia merupakan warga Desa Karya Indah, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar, Selasa (9/5/2023) sekira pukul 16.30 WIB.
Pelaku adalah PA (23) warga Jalan Guru, Desa Karya Indah, Kecamatan Tapung. Dari penangkapan pelaku berhasil diamankan barang bukti 1 paket Narkoba jenis Sabu yang dibungkus dengan plastik bening, (Bruto 1 Gram), Handphone dan 2 plastik klip.
Awal mula penangkapan ini bermula saat Tim Ojoloyo berhasil menangkap pelaku FE dan melakukan pengembangan terhadap pelaku FE. Dari sanalah diketahui pelaku PJ yang memberikan Narkoba tersebut pada FE.
Atas dasar tersebut maka dilakukan penangkapan terhadap PJ di daerah Dusun I, Desa Karya Indah, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar.
Selanjutnya dilakukan penggeledahan yang disaksikan oleh Perangkat Desa setempat ditemukan 1 (satu) paket Narkotika jenis Shabu yang dibungkus dengan plastik bening yang diselipkan kedalam Helm dan diletakkan di dalam kamarnya.
Kapolres Kampar AKBP Didik Priyo Sambodo SIK melalui Kasat Narkoba Polres Kampar AKP Aprinaldi SH MH membenarkan penangkapan PJ," pelaku ini ditangkap hasil dari interogasi pelaku FE yang sebelumnya kita amankan," ungkap Kasat.
Terhadap pelaku PJ langsung kita interogasi dan mengakui mendapatkan barang tersebut dari AB (DPO) di daerah Pangeran Hidayat Kota Pekanbaru.
"Kemudian pelaku dan barang bukti di bawa ke polres kampar untuk penyidikan lebih lanjut," tegas Aprinaldi.
Berita Lainnya
Lima Pelaku Judi Kartu Diciduk Polsek Bukit Kemuning
Dua Kurir Pengirim Benih Lobster Berhasil Diamankan Dit Polairud Polda Kepri
Paket Proyek di PUPR Kampar Diduga Dilaksanakan Tanpa Tayang di LPSE
Masih Menunggu Hasil Auditor, Penyidikan Dugaan Korupsi Yan Prana segera Rampung
Satu dari 4 Pelaku Narkoba Merupakan Oknum ASN Lampung Utara
Polisi Berhasil Bekuk Pelaku Curanmor Dengan Waktu Singkat
Kasi Pidsus Kejari Inhu Kembali Menetapkan 2 Tersangka Bawaslu Kerugian Negara Ratusan Juta Rupiah
Cooling System, Personel Polsek Kuindra Ajak Ciptakan Stabilitas Keamanan Jelang Pemilu
Wanita Paruh Baya di Lampura Terduga Pelaku Penipuan Bermodus Transfer Uang DP
Nyabu di Kebun Sawit, SR Diringkus Polisi
3 Hari Diintai, Pelaku Pembalakan Liar Disergap Tim Reskrim Polres Bengkalis Di Bandar Laksmana
Satreskrim Polres Bengkalis, Amankan Tiga Pelajar di Bengkalis 'Gilir' Gadis Dibawah Umur