Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
H Sumardi: Melalui Musda KBB Inhil ke-2 Banjar Berkiprah Untuk Daerah, Bergerak Menjemput Dunia

BUALBUAL.com - Jelang pelaksanaan Musyawarah Daerah (Musda) ke-2 Kerukunan Bubuhan Banjar (KBB) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) yang dijadwalkan akan digelar pada tanggal 5-6 Agustus 2023 mendatang di Kota Tembilahan mulai diketahui masyarakat luas.
Informasi terkait pelaksanaan musda ini telah disebar, baik secara undangan resmi, maupun melalui kanal sosial media.
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD) Inhil H Sumardi, SAg MSi menyambut baik pelaksanaan Musda tersebut.
Ia berharap Musda nantinya berjalan sukses dan dapat menciptakan solidaritas diantar sesama pengurus dan juga sesama anak negeri khususnya masyarakat banjar ataupun yang berselisih, bertalian darah dan keturunan Banjar Kalimantan yang hidup ditengah perantauan, salah satunya di negeri Melayu kabupaten Inhil.
"Masyaallah Alhamdulillah,kita berbahagia dan turut berbangga dengan akan digelarnya Musda ke-2 KKB yang akan digelar di Tembilahan. Saya atas nama pribadi dan juga sebagai salah seorang wakil rakyat yang hari ini diamanahi mengemban tugas sebagai salah seorang legislator di DPRD Inhil yang juga saya bersuku Banjar sangat berharap Musda nantinya dapat berjalan lancar dan sukses," ujarnya, Senin (03/07/2023).
Selain itu, Sumardi berharap dengan pelaksanaan Musda tersebut nantinya semakin kompak dan solid sesuai dengan tujuan utama dari Kerukunan Bubuhan Banjar yaitu untuk mempersatukan kita bersama,dengan satu tekad memberikan kontribusi, baik itu kontribusi pemikiran maupun kontribusi lainnya, sesuai dengan visi pemerintah membangun daerah agar lebih maju lagi kedepannya. (Adv)
Berita Lainnya
Akan Bebankan Keuangan Daerah, DPRD Minta Gubri Tolak Wacana Riau Tuan Rumah Porwil XI Sumatra
HM Taufik Minta Pemprov Kepri Bantu Promosikan Produk UMKM
Kritik Tak Digubris Emmanuel Macron, Presiden Jokowi Didesak Telepon Langsung Presiden Prancis
65 Anggota DPRD Riau Dilantik Jumat 'Persiapan Sudah 80 Persen'
Baru Saja Dilantik Jadi Ketua DPRD Riau, Kini KPK Agendakan Periksa Eet “Terkait Kasus suap Proyek Multi Yers”
Usai dilantik Pimpinan DPRD Definitif Inhu, Sabtu Pradansyah Sinurat Agendakan Pembentukan AKD dan Banmus 2025
Musrenbang Bukit Batu, Anggota DPRD Bengkalis Minta Pemerintah Desa Terus Jalin Komunikasi
2 September 'Tonggak Demokrasi' Septina Primawati Rusli: Menjadi Inspirasi
Penghasilan Guru PAUD Terancam Hilang, DPR Minta Kebijakan Kemendikbud
Septina Tidak Ada Di Tempat, PMII Demo Gedung DPRD Tuntut Pemprov Riau Sahkan RT RW
Ahmad Muzani: Prabowo Instruksikan Bantu Korban Banjir Kalteng
Antisipasi Wabah Corona, Hasanuddin Pinta Masyarakat Tingkatkan Pola Hidup Bersih dan Ikuti Imbauan Pemerintah