Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Gesa Program Dana Bermasa 2023,Pemdes Air Kulim Bangun Jalan Lingkungan di Dua Titik

BUALBUAL.com - Pemerintah Desa ( Pemdes) Air Kulim Kecamatan Bathin Solapan Kabupaten Bengkalis terus menggesa pembangunan jalan lingkungan di wilayah desanya.
Melalui dana Bermasa tahun 2023 Pemdes Air Kulim telah berhasil mengalokasikan dana tersebut untuk membangun semenisasi jalan dan juga base.
" Pembangunan jalan lingkungan desa ini dapat berjalan lancar berkat program unggulan Bupati Bengkalis Kasmarni,S.Sos,MMP melalui dana Bermasa ( Bermarwah Maju dan Sejahtera).Sehingga jalan yang sebelumnya sulit dilalui,Alhamdulillah saat ini sudah lancar setelah disemenisasi dan di base .Sehingga akses jalan bagi masyarakat berjalan lancar dan nyaman," Kata Pj Kades Air Kulim Suryati,S.Sos.
Ditambahkan bahwa tahun ini Pemdes telah berhasil membangun base jalan Mawar di RW 06/ RT 03 sepanjang 203 M X 3 M X 0,15 M dengan dana sebesar Rp 68 Juta.
Dan pembangunan semenisasi Gang Kelapa RT 02/ RW 10 sepanjang 63 M X 3M X 0,15 M dengan dana sebesar Rp 63 Juta.
" Kita imbau kepada masyarakat dapat me nikmati hasil pembangunan dibawah kepemimpinan Bupati Bengkalis Kasnarni,S.Sos,MMP. Dan selanjutnya masyarakat dapat menjaga dan merawat pembangunan jalan tersebut agar dapat digunakan untuk aktivitas aehari hari dalam lingkungan desa," , Pungkas Pj Kades Air Kulim yang juga Sekcam Bathin Solapan.
Berita Lainnya
Telat Bayar Listrik, Bupati Rohil Minta Kantor Dinas Bayar Tagihan Tepat Waktu
Dinas ESDM Riau Optimis Target Lifting Migas Tahun Ini Kembali Tercapai
Umar Ahmad Pimpin Rakor, Bahas 13 Persoalan yang Ada di Tubaba
Ini yang Boleh dan Tak Boleh terkait Perwako PSBB Ditandatangani Firdaus
Silaturahmi BAZNAS Pelalawan dengan HIPMAWAN Jakarta: Sinergi untuk Program Dakwah dan Sosial
Perpanjang Masa Jabatan Kades dan BPD, Bupati Kasmarni Pinta Tunjukkan Kinerja yang Berkualitas
Hari Pertama Masuk Kerja, Bupati Inhil Sidak ke Beberapa OPD
Bupati Bengkalis Kasmarni Sambut Baik Silaturahmi DPH LAMR Kabupaten Bengkalis
Bahas Jaminan Produk Halal, Wabup Bagus Ikuti Rapat Inflasi
Pemkab Inhu Ikuti Verifikasi Lapangan Hibrid KLA secara Daring
Riau Kiblat Pelestarian Zapin, Tiga Varian Telah Ditetapkan Sebagai WBTB
KPU Lampung Utara Gelar Pelantikan dan Pembekalan 741 PPS